Berdasarkan jadwal yang sudah dirilis oleh Serie A, derby tersebut akan tersaji pada 8 November mendatang, dimana AS Roma akan bertindak sebagai tuan rumah atas rival sekota mereka.
"Saya akan mencoba untuk tetap tenang ketika datang ke Lazio dan memberikan 100% untuk membantu Roma menang," sumbar Szczesny dilansir dari situs resmi klub.
Penjaga gawang internasional Polandia ini juga bertekad untuk membantu Roma sukses baik di Liga Champions maupun di Serie A. Ia yakin dengan pengalaman yang dimilikinya bersama Arsenal akan sengat berguna bagi AS Roma.
"Aku di sini untuk menunjukkan apa yang bisa saya lakukan di Serie A dan Liga Champions," tambahnya.
"Aku punya cukup banyak pengalaman bagi pemain muda. Saya berharap untuk menggunakannya untuk bantuan terbaik Roma," pungkas pria 25 tahun ini. [initial]
(asr/asa)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Diincar Milan, Romagnoli Tak Yakin Tetap di Roma
Liga Italia 30 Juli 2015, 23:54
-
Persaingan Dengan De Sanctis, Szczesny Serahkan Pada Pelatih
Liga Italia 30 Juli 2015, 22:04
-
Szczesny Tatap Derby Della Capitale
Liga Italia 30 Juli 2015, 21:41
-
Saingi Barca & Juve, Roma Ikut Kejar Gerson
Liga Italia 30 Juli 2015, 18:37
-
Szczesny Datang ke Roma Ingin Juara
Liga Italia 30 Juli 2015, 12:57
LATEST UPDATE
-
Burnley vs Man Utd: Misteri Menit 61, Mengapa Bruno Fernandes Ditarik Keluar?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 07:44
-
Man of the Match Parma vs Inter: Federico Dimarco
Liga Italia 8 Januari 2026, 07:30
-
Man of the Match Man City vs Brighton: Erling Haaland
Liga Inggris 8 Januari 2026, 07:16
-
Man of the Match Barcelona vs Athletic Club: Raphinha
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 07:04
-
Hasil Parma vs Inter: Chivu Taklukkan Mantan Klub, Nerazzurri Melesat di Puncak
Liga Italia 8 Januari 2026, 06:32
-
Man of the Match Burnley vs Manchester United: Benjamin Sesko
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:12
-
Hasil Man City vs Brighton: Gol Bersejarah Haaland Terasa Hambar
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:08
-
Man of the Match Fulham vs Chelsea: Harry Wilson
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:01
-
Hasil Barcelona vs Athletic Club: Pesta Gol, Blaugrana ke Final
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 05:38
-
Hasil Burnley vs Man United: Dua Gol Benjamin Sesko Warnai Debut Darren Fletcher
Liga Inggris 8 Januari 2026, 05:31
-
Hasil Napoli vs Lecce: Partenopei Selamat dari Kekalahan Setelah Tertinggal 0-2
Liga Italia 8 Januari 2026, 03:37
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR