Bola.net - - AS Roma dilaporkan telah membuat tawaran awal senilai 23 juta euro untuk Riyad Mahrez. Namun harga itu masih di bawah harga yang diminta Leicester City.
Giallorossi memang menjadikan nama Mahrez sebagai pengganti dari Mohamed Salah yang pergi ke Liverpool. Pemain Aljazair itu akan diplot sebagai sayap kanan, pos yang memang disebut pelatih Eusebio Di Francesco butuh pemain.
Dan dilaporkan oleh Sky Sport Italia, proposal pertama yang dilayangkan ke Leicester dari direktur Mochi adalah sebesar 23 juta euro.
Ada laporan berbeda soal harga yang dipatok Leicester untuk Mahrez. Mediaset Premium menyebut angka 50 juta euro, Sky Sport Italia menyebut 30 juta euro dan Calciomercato menyebut angka 40 juta euro.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tawaran Perdana Roma Untuk Mahrez
Liga Italia 15 Juli 2017, 22:25
-
Leicester City Tetapkan Banderol Mahrez
Liga Inggris 15 Juli 2017, 19:50
-
Juve Incar Manolas Untuk Gantikan Bonucci
Liga Italia 14 Juli 2017, 18:01
-
Bernat Tertarik Gabung Barcelona
Liga Eropa Lain 14 Juli 2017, 15:30
-
Pelatih Roma Benarkan Transfer Cengiz Under?
Liga Italia 14 Juli 2017, 09:05
LATEST UPDATE
-
Hasil Napoli vs Lecce: Partenopei Selamat dari Kekalahan Setelah Tertinggal 0-2
Liga Italia 8 Januari 2026, 03:37
-
Prediksi Arsenal vs Liverpool 9 Januari 2026
Liga Inggris 8 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Milan vs Genoa 9 Januari 2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Atletico Madrid vs Real Madrid 9 Januari 2026
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 02:00
-
Tempat Menonton Man City vs Brighton: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 01:09
-
Prediksi PSG vs Marseille 9 Januari 2026
Liga Eropa Lain 8 Januari 2026, 01:00
-
Tempat Menonton Fulham vs Chelsea: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 00:35
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR