Kebersamaan Silva dengan PSG memang sedang dalam fase yang genting. Kontraknya akan segera habis di akhir musim mendatang. Dimana, ia mengatakan akan pindah jika tidak akan tawaran kontrak pada bulan Desember.
"Negosiasi kontrak penting untuk semua kubu, baik PSG maupun kami, semuanya akan jelas pada bulan Desember," kata agen Silva, Paulo Tonietto.
"Kami membayangkan akan meninggalkan PSG jika klub tidak membuat tawaran sebelum waktu yang sudah ditentukan. Sudah ada tawaran kepada kami dari tiga atau empat tim besar lain," sambungnya.
Pemain 32 tahun beberapa waktu lalu sudah menyatakan hasratnya untuk bisa kembali ke Milan. Namun, sebelum ada kejelasan, ia masih menjadikan PSG sebagai prioritas utama dan tidak keberatan untuk bertahan lebih lama. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Sebelum ke Juventus, Pjanic Nyaris Gabung PSG
Liga Italia 18 Oktober 2016, 20:44
-
David Luiz ke Chelsea Untuk Juara Premier League
Liga Inggris 18 Oktober 2016, 20:21
-
PSG Belum Nego, Matuidi Semakin Dekat ke Juve
Liga Italia 18 Oktober 2016, 19:02
-
Thiago Silva Balik ke Milan Bulan Januari?
Liga Italia 18 Oktober 2016, 17:13
-
Ronaldo Sepakati Kontrak Baru di Real Madrid
Liga Spanyol 18 Oktober 2016, 09:53
LATEST UPDATE
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
-
Tempat Menonton Timnas Indonesia U-23 vs Mali U-23 di Indosiar - Friendly Match
Tim Nasional 18 November 2025, 18:01
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR