Pada pertandingan tersebut Guarin menyumbangkan gol pertama Inter. Sedangkan dua gol sisanya diborong oleh Icardi. Namun usai mencetak gol Icardi enggan merayakannya bahkan terlihat tidak mau tersenyum.
Hal ini tentu saja menimbulkan spekulasi bahwa Icardi sudah tidak betah lagi berada di Giuseppe Meazza. Terlebih, ia sempat bersitegang dengan suporter Inter usai dikalahkan Sassuolo pada akhir pekan lalu. Kala itu, Icardi nampak marah lantaran suporter melempar balik jersey yang diberikan pemain asa Argentina itu.
Namun Guarin membantah bahwa Icardi sudah tidak menemukan kebahagiaan lagi untuk membela Nerazzuri. Menurut Guarin, Icardi tetap menunjukkan kegembiraan ketika berada di ruang ganti.
"Tidak melakukan selebrasi adalah hak Icardi. Tapi saya berani tegaskan dia tetap bahagia ketika berada di ruang ganti," kata Guarin kepada Sky Sport Italia.[initial]
Baca Juga:
- Palermo Paling Gampang Dibobol Dengan Kepala
- Clean Sheet Kandang Pertama Inter dan Mancini
- Mancini: Inilah Inter Saya!
- Mancini Puas Dengan Performa Brozovic
- Icardi Menolak Rayakan Gol, Ini Tanggapan Mancini
- Ranocchia: Ini Kemenangan Penting
- Libas Palermo, Juan Jesus Tuntut Inter Jaga Fokus
- Mancini Girang Inter Akhirnya Petik Kemenangan
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Eks Milan Desak Rossoneri Pertahankan Inzaghi
Liga Italia 9 Februari 2015, 20:34
-
Guarin Bertekad Bayar Kepercayaan Mancini
Liga Italia 9 Februari 2015, 17:51
-
Tolak Selebrasi, Guarin Bantah Icardi Tak Bahagia di Inter
Liga Italia 9 Februari 2015, 17:30
-
Raiola: Kalahkan Harga Ronaldo, Pogba Adalah 'Mona Lisa' Sepakbola
Liga Champions 9 Februari 2015, 15:27
-
'Tak Perlu Secerdas Einstein Untuk Tahu Bagusnya Kualitas Pogba'
Liga Italia 9 Februari 2015, 15:12
LATEST UPDATE
-
Sah! Erick Thohir Kini Kuasai 100% Saham Oxford United
Liga Inggris 18 November 2025, 07:38
-
Prediksi Spanyol vs Turki 19 November 2025
Piala Dunia 18 November 2025, 06:45
-
Prediksi Brasil vs Tunisia 19 November 2025
Amerika Latin 18 November 2025, 06:30
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR