Sejak awal pekan ini, pembicaraan intens telah dilakukan kedua tim. Dan kesepakatan kini telah tercapai. Pazzini bakal menuju ke Milan dan akan bertukar dengan Cassano plus uang tunai sebesar 7 juta euro.
Transfer ini terjadi setelah Cassano masuk dalam daftar jual klub, itu setelah hubungannya dengan sang pelatih, Massimiliano Allegri memburuk. Dan Milan sendiri memang membutuhkan tambahan striker setelah melepas Zlatan Ibrahimovic ke PSG.
Pazzini diyakini telah mencapai kesepakatan personal dengan Milan tadi malam, sedang Cassano memang yang sejatinya seorang suporter Inter tak menemui kesulitan negosiasi dengan Nerazzurri. Diyakini, beberapa kesepakatan bakal segera dicapai sebelum peresmian transfer keduanya. (foti/end)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Transfer Cassano-Pazzini Tuntas
Liga Italia 21 Agustus 2012, 22:00
-
Milan Terancam Tanpa Abate di Laga Perdana
Liga Italia 21 Agustus 2012, 14:31
-
Madrid Tawarkan Kaka Pada United?
Liga Inggris 21 Agustus 2012, 00:00
-
Allegri: Milan Butuh Benahi Lini Belakang
Liga Italia 20 Agustus 2012, 22:30
-
Vidal: Juve Belum Capai Performa Juara
Liga Italia 20 Agustus 2012, 19:30
LATEST UPDATE
-
Sah! Erick Thohir Kini Kuasai 100% Saham Oxford United
Liga Inggris 18 November 2025, 07:38
-
Prediksi Spanyol vs Turki 19 November 2025
Piala Dunia 18 November 2025, 06:45
-
Prediksi Brasil vs Tunisia 19 November 2025
Amerika Latin 18 November 2025, 06:30
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR