
Bola.net - Malick Thiaw dikabarkan tak tergiur untuk gabung Real Madrid atau West Ham dan ingin terus bertahan di AC Milan.
Thiaw direkrut oleh Milan pada musim panas 2022 lalu. Ia didatangkan dari klub Jerman, Schalke.
Thiaw sendiri tampaknya bukan opsi pertama Milan untuk bek tengah. Mereka sebelumnya sempat dikaitkan dengan beberapa pemain lain.
Thiaw sendiri awalnya lebih banyak duduk di bangku cadangan. Namun seiring waktu ia mendapat kepercayaan dari Stefano Pioli untuk bermain secara reguler di lini belakang Rossoneri.
Madrid dan West Ham Minati Thiaw
Penampilan apik Malick Thiaw di AC Milan berlanjut pada musim 2023/2024 ini. Ia membentuk duet yang solid bersama Fikayo Tomori.
Penampilan bek asal Jerman itu akhirnya dilaporkan menarik perhatian Madrid. Mereka disebut siap menebusnya dengan harga sekitar 20 juta euro.
Madrid menilai Thiaw cocok dijadkan pelapis bagi lini pertahanan mereka. Ia akan jadi deputi bagi Eder Militao atau pun David Alaba.
Selain Madrid, bek 22 tahun itu juga dilaporkan menarik perhatian West Ham. Gawatnya Rossoneri disebut siap untuk melepas Thiaw jika harganya cocok.
Thiaw ingin Bertahan di Milan

AC Milan sebelumnya sudah menunjukkan bahwa siapa pun bisa dijual. Hal tersebut terjadi pada Sandro Tonali.
Hal serupa bisa saja terjadi pada Malick Thiaw. Namun tampaknya Milan tak akan mudah untuk melepas sang bek.
Pasalnya ia disebut ingin terus bertahan di Milan. Rumor ini dilaporkan oleh Calciomercato.
Laporan itu mengklaim Thiaw merasa betah di Milan. Ia pun ingin terus mengembangkan kemampuannya di skuad Rossoneri.
Jadwal Milan Berikutnya
Pertandingan: AC Milan vs Juventus
Stadion: San Siro
Hari: Senin, 23 Oktober 2023
Kickoff: 01.45 WIB
Jangan lupa Bolaneters, ikuti terus update berita AC Milan terbaru dan seputar sepak bola top Eropa, termasuk hasil dan klasemen terbaru Liga Italia hari ini di Bola.net. Kalian juga bisa lho memantau jadwal lengkap Serie A dan jadwal lengkap AC Milan di situs kebanggaan kalian ini. Jangan kelewatan ya.
Klasemen Serie A
(calciomercato)
Baca Juga:
- Manuver Berani AC Milan untuk Bajak Arda Guler dari Real Madrid
- Mau Florian Wirtz? Barcelona Harus Adu Kuat Lawan Bayern Munchen
- Drama Kontrak Baru Kylian Mbappe Memasuki Episode Terakhir
- Rugi! Sheikh Jassim Sempat Merencanakan Tiga Mega Transfer untuk Man United
- Satu Lagi Personil Barcelona Menyebrang ke Inter Miami?
- Moncer di Juventus, Federico Gatti Segera Diganjar Kontrak Baru
- Striker Timnas Inggris Ini Merapat ke Arsenal di Januari 2024?
- Jadon Sancho, Pemain Berbakat dengan Mental Payah!
- Sir Jim Ratcliffe Jadi Investor Baru Manchester United, Bagaimana Nasib Erik Ten Hag?
- Scott McTominay Tidak Akan Tinggalkan Manchester United di Januari 2024
- Chelsea Lepas Trevoh Chalobah di Januari 2024
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Nasib 6 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada Musim Panas 2023: Benzema Masih Gacor!
Editorial 17 Oktober 2023, 11:01
-
Untunglah! Nyaman di Milan, Malick Thiaw tak Tergiur Gabung Madrid Atau West Ham
Liga Italia 17 Oktober 2023, 06:15
-
Meski Berstatus Bek Madrid, Dani Carvajal tak Sungkan untuk Akui Kehebatan Gavi
Liga Spanyol 17 Oktober 2023, 06:01
-
Real Madrid Ternyata Butuh 'Dua Bellingham'
Liga Spanyol 17 Oktober 2023, 05:45
-
Manuver Berani AC Milan untuk Bajak Arda Guler dari Real Madrid
Liga Italia 17 Oktober 2023, 00:05
LATEST UPDATE
-
Dua Pemain Binaan Persija Tampil Gemilang, Siap Tantang Persib
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 12:27
-
Prediksi Everton vs Wolves 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 12:13
-
Pelatih Top Liga Prancis Ini Masuk Bursa Manajer Baru Manchester United
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:53
-
Prediksi Crystal Palace vs Aston Villa 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:43
-
Prediksi Bournemouth vs Tottenham 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:23
-
Visi Darren Fletcher untuk Manchester United: Kembalikan DNA Setan Merah!
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:50
-
Dipercaya Jadi Caretaker MU, Darren Fletcher: Ini Beneran Kan?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:27
-
Burnley vs MU: Kobbie Mainoo Bisa Comeback?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:16
-
Manchester United dan Ole Gunnar Solskjaer Semakin Dekat untuk Balikan
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:02
-
BRI Super League: Ze Valente Mencapai Tonggak Penting 100 Laga
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 09:56
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40
























KOMENTAR