Bola.net - - Vincenzo Montella mengakui AC Milan akan menjalani rangkaian pertandingan berat yang dimulai dengan menghadapi Sampdoria pada hari Minggu (24/9). Oleh sebab itu, Montella mengharapkan penampilan lebih baik dari pasukannya.
Sejak awal musim ini, Milan baru sekali mengalami kekalahan di Serie A. Hasil tersebut belum mampu membuat Rossoneri menduduki peringkat pertama klasemen karena klub rival seperti Napoli, Juventus, melalukan start apik dengan raihan hasil selalu menang. Kekalahan sekali yang dialami Milan yaitu ketika bertemu dengan Lazio dengan hasil 4-1.
Setelah menghadapi Sampdoria, Milan akan menjamu AS Roma di San Siro. Setelah itu, mereka akan bertemu dengan rival satu kota, Inter Milan, setelah jeda internasional.
Pada bulan Oktober, Milan juga akan menghadapi laga berat menghadapi Juventus-- klub yang dalam enam musim terakhir selalu menjadi pemenang Serie A. Menghadapi Sampdoria, Montella mengharapkan penampilan apik dan lebih baik pada laga berikutnya.
"Dalam pertandingan ini kami bisa meningkat performa karena laga selanjutnya semuanya sangat sulit--pertandingan derby Milan, Roma, Juventus, Napoli," ucap Montella jelang menjalani pertandingan lawan Sampdoria.
"[Menghadapi Sampdoria] adalah laga sulit pertama. Tim ini semangat dan termotivasi karena kami mengharapkan awal yang bagus musim ini."
"[Lawan Sampdoria] sangat rumit dan sulit, karena Sampdoria kuat secara taktik. Kami harus bisa bermain cepat dan terorganisir, dengan mental yang tajam. Samp bertahan dengan baik, sehingga kami harus bisa meratakan permainan dan membuat sambungan umpan," paparnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Montella Dibuat Kecewa Penampilan Milan
Liga Italia 24 September 2017, 23:41
-
Zapata Bahagia Sampdoria Tumbangkan Milan
Liga Italia 24 September 2017, 21:50
-
Highlights Serie A: Sampdoria 2-0 AC Milan
Open Play 24 September 2017, 19:52
-
Hasil Pertandingan Sampdoria vs AC Milan: Skor 2-0
Liga Italia 24 September 2017, 19:36
-
Montella Beri Pujian Pengaruh Bonucci dan Biglia di Milan
Liga Italia 24 September 2017, 17:04
LATEST UPDATE
-
Gak Jadi Dipulangkan! Barcelona Mantap Permanenkan Marcus Rashford
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 09:10
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 10 Januari 2026, 08:33
-
Xavi Latih Manchester United? Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 10 Januari 2026, 08:30
-
Prediksi Newcastle vs Bournemouth 10 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 08:11
-
Akhirnya! Arsenal Sepakati Kontrak Baru Bukayo Saka
Liga Inggris 10 Januari 2026, 08:02
-
Jadwal BRI Super League di Indosiar Hari Ini, Sabtu 10 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 07:00
-
Prediksi Tottenham vs Aston Villa 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 07:00
-
Prediksi Everton vs Sunderland 10 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 06:25
-
Hasil Piala Afrika Tadi Malam: Mazraoui Pulangkan Bryan Mbeumo ke MU
Bola Dunia Lainnya 10 Januari 2026, 06:00
-
Bukan Pelatih, Lionel Messi Ungkap Rencana Pensiun, Apa Itu?
Bola Dunia Lainnya 10 Januari 2026, 06:00
-
Prediksi Como vs Bologna 10 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 05:00
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
























KOMENTAR