"Masa depan saya? Pertama saya akan tetap di Palermo dan kemudian kita akan lihat nanti. Saya tidak bisa memutuskan apakah saya pergi ke Juventus, Milan, Inter atau tim besar lain," buka Vazquez kepada La Gazzetta dello Sport.
"Saat ini saya hanya berpikir untuk Palermo, kemudian suatu hari saya ini bermain bersama Dybala lagi. Dia teman baik saya dan kami punya hubungan yang hebat," tambahnya.
Juventus memang disebut menjadi salah satu klub tertarik untuk memboyong 26 tahun ini. Hanya saja, AC Milan-lah yang menjadi peminta serius jasa Vazquez.
Soal pilihan, lanjut Vazquez, mengaku tidak bisa membuat pilihan sendiri. Ia mengaku sepenuhnya akan mengikuti akan pilihan yang dibuat oleh Maurizio Zamparini, Presiden Palermo.
"Saya tidak tahu apa yang akan terjadi, tapi Zamperini akan melakukan yang terbaik untuk tim ini," tukasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Napoli Nyaris Duetkan Dybala-Higuain
Liga Italia 27 Januari 2016, 23:28
-
Liga Italia 27 Januari 2016, 21:29

-
Harga Juan Cuadrado 20 Juta Euro
Liga Italia 27 Januari 2016, 20:42
-
Vazquez Ingin Susul Dybala ke Juventus
Liga Italia 27 Januari 2016, 20:39
-
Hina Mandzukic, De Rossi Menyesal dan Minta Maaf
Liga Italia 27 Januari 2016, 15:42
LATEST UPDATE
-
Rodrygo Bangkit di Real Madrid: Dari Terpinggirkan Jadi Andalan Xabi Alonso
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 17:59
-
Arsenal vs Liverpool: Ibarat Misi Mustahil untuk The Reds
Liga Inggris 8 Januari 2026, 17:28
-
Satu Sentuhan Darren Fletcher, Kesalahan Fatal Amorim di MU Langsung Terbongkar
Liga Inggris 8 Januari 2026, 17:16
-
Prediksi Susunan Pemain Milan vs Genoa: Allegri Turunkan Kekuatan Terbaik?
Liga Italia 8 Januari 2026, 17:12
-
Raphinha Lempar Peringatan ke Real Madrid dan Atletico: Barcelona Siap!
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 16:59
-
Arsenal vs Liverpool: Saka Kembali Starter, Ini Prediksi Line-up The Gunners
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:57
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 16:40
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 7-9 Januari 2026
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:37
-
Pemain yang Bikin Chelsea Kelabakan, Harry Wilson Punya Sentuhan Magis!
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:27
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR