Bola.net - Talenta terbaik Ukraina saat ini, Andriy Yarmolenko, dikabarkan sedang diperebutkan Inter Milan, AC Milan dan AS Roma. Salah satu dari ketiga klub elit Serie A itu diyakini bakal menarik sang winger/forward dari Dynamo Kiev di bursa transfer Januari mendatang.
Di antara Inter, Milan dan Roma, ada satu yang punya kans terbesar untuk mendapatkan jasa pemain berusia 24 tahun tersebut. Dilansir media Italia Sportmediaset, klub tersebut adalah Inter.
Yarmolenko telah mengoleksi 59 gol dalam 154 penampilan di liga tertinggi Ukraina sejak mengawali karier profesional bersama Dynamo pada musim 2007/08.
Kontrak Yarmolenko dengan Dynamo akan habis pada 30 Juni 2016.
Klub-klub yang berniat memboyong kolektor 15 gol dalam 40 penampilan internasional untuk Ukraina itu dari NSC Olimpiyskiy diperkirakan harus menyiapkan dana mencapai €20 juta. [initial]
(sms/gia)
Di antara Inter, Milan dan Roma, ada satu yang punya kans terbesar untuk mendapatkan jasa pemain berusia 24 tahun tersebut. Dilansir media Italia Sportmediaset, klub tersebut adalah Inter.
Yarmolenko telah mengoleksi 59 gol dalam 154 penampilan di liga tertinggi Ukraina sejak mengawali karier profesional bersama Dynamo pada musim 2007/08.
Kontrak Yarmolenko dengan Dynamo akan habis pada 30 Juni 2016.
Klub-klub yang berniat memboyong kolektor 15 gol dalam 40 penampilan internasional untuk Ukraina itu dari NSC Olimpiyskiy diperkirakan harus menyiapkan dana mencapai €20 juta. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Yarmolenko Paling Dekat ke Inter Milan
Liga Italia 11 Oktober 2014, 21:00 -
Highlights Euro 2016: Belarusia 0-2 Ukraina
Open Play 10 Oktober 2014, 05:39 -
Galeri Kualifikasi EURO 2016: Ukraina 0-1 Slovakia
Open Play 9 September 2014, 10:57 -
Highlights Kualifikasi EURO: Ukraina 0-1 Slovakia
Open Play 9 September 2014, 08:33 -
Robert Mak Tembak Jatuh Ukraina
Piala Eropa 9 September 2014, 08:32
LATEST UPDATE
-
Breaking News! Ruben Amorim Mainkan Senne Lammens Jadi Starter Lawan Sunderland!
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 20:05 -
Link Live Streaming Arsenal vs West Ham - Nonton Premier League di Vidio
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 20:02
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR