Wolfsburg memang masih berusaha keras untuk meyakinkan Zaza agar mau bergabung ke Jerman. Mereka sudah mengerahkan banyak cara, termasuk menawari peningkatan gaji yang cukup signifikan.
Wolfsburg juga akan menunjukkan semua fasilitas mereka kepada Zaza. Kabarnya, perwakilan Zaza juga sudah melihat beberapa rumah yang mungkin ia tinggali nantinya.
Massimiliano Allegri tidak memasukkan nama Zaza dalam skuat yang akan terbang ke Modena untuk menjalani pertandingan persahabatan melawan Espanyol. sengaja memberi waktu kepada Zaza untuk berbicara dengan Wolfsburg.
Wolfsburg dan Juve dikabarkan sudah sepakat dengan harga 25 juta euro plus lima juta euro bonus. Kini semua keputusan ada di tangan Zaza sendiri. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Negosiasi Kontrak Alot, Eriksen Merapat Ke Italia?
Liga Inggris 13 Agustus 2016, 18:50
-
Nomor Skuat Juventus: Tak Ada 10, Dybala Tetap 21
Liga Italia 13 Agustus 2016, 13:59
-
Skuat Juventus Untuk Hadapi Espanyol
Liga Italia 13 Agustus 2016, 10:09
-
Ibrahimovic: MU Lebih Besar Dari Juventus, Barcelona, Milan
Liga Inggris 13 Agustus 2016, 09:11
-
Zaza Segera Terbang ke Wolfsburg
Liga Italia 13 Agustus 2016, 05:50
LATEST UPDATE
-
Bahagianya Marc Marquez Akhirnya Latihan Pakai Ducati Panigale V2 Usai Cedera Bahu
Otomotif 9 Januari 2026, 11:23
-
Kok Bisa Benjamin Sesko Yakin Man Utd Bakal Keluar dari Zaman Kegelapan?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:47
-
Pelatih Baru Persebaya Bernardo Tavares Waspadai Malut United
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 10:46
-
Mikel Arteta Kembali Gagal Kalahkan Arne Slot
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:25
-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 9 Januari 2026, 10:07
-
6 Pelajaran dari Arsenal vs Liverpool: Peluang Emas Terbuang di Emirates
Liga Inggris 9 Januari 2026, 09:48
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25





















KOMENTAR