Bola.net - - Raksasa Rusia, Zenit St Petersburg baru-baru ini mengonfirmasi target transfer mereka pada musim panas ini. Zenit menyebut mereka ingin merekrut dua bek Inter Milan, Gary Medel dan Jeison Murillo.
Sudah bukan rahasia lagi jika Zenit tengah gencar berburu bek baru pada bursa transfer kali ini. Pelatih baru mereka, Roberto Mancini ingin memperkuat sektor pertahanan mereka musim depan.
Zenit sendiri awalnya dikabarkan akan mengincar bek AS Roma, Kostas Manolas. Namun karena satu dan dua hal, transfer itu gagal terjadi dan mereka harus mencari pemain baru.
Gary Medel
Zenit sendiri mengonfirmasi bahwa mereka akan mencoba mendatangkan dua pemain Inter yaitu Murillo dan Medel. "Kami memang tertarik dengan Medel, namun saya rasa jalan untuk merekrutnya sudah tertutup," ujar Konstantin Sarsania kepada Football Italia.
"Untuk Murillo, saya bisa katakan bahwa ia adalah pemain yang sangat diketahui oleh Mancini dan kami juga tertarik akan dia. Dia memang bukan berada di posisi puncak daftar belanja kami, namun bukan rahasia lagi jika kami membutuhkan bek tengah baru." tutup Direktur Olahraga Zenit tersebut.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Conti: Sebuah Kehormatan Bisa Gabung Milan
Liga Italia 7 Juli 2017, 23:48
-
Milan Skriniar Ikat Kontrak Lima Tahun Dengan Inter Milan
Liga Italia 7 Juli 2017, 22:06
-
Andrea Conti Resmi Jadi Milik AC Milan
Liga Italia 7 Juli 2017, 20:20
-
Boban: Milan Belum Mendatangkan Pemain Top
Liga Italia 7 Juli 2017, 18:23
-
5 Rekrutan Ikonik AC Milan di Bulan Juli
Editorial 7 Juli 2017, 16:09
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
-
Tiket Early Bird KLBB 2026 Ludes Secepat Kilat, Habis Tak Sampai Satu Jam
Lain Lain 7 Januari 2026, 20:38
-
Live Streaming Parma vs Inter - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 7 Januari 2026, 19:45
-
Ole Gunnar Solskjaer Muncul di Cheshire, Segera Kembali ke Manchester United?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 19:42
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58




















KOMENTAR