Live Streaming Vidio Community Cup Ladies Season 5 Mobile Legends Series 10 di Vidio, 6 Oktober 2021

Bola.net - Hari ini, Rabu (6/10/2021) malam, Vidio Community Cup Ladies Season 5 bakal digelar. Seluruh rangkaian kompetisi esports amatir wanita dari gim Mobile Legends Series 10 ini akan disiarkan langsung melalui layanan OTT Vidio.
Vidio Community Cup sendiri merupakan sebuah kompetisi esports yang berjalan satu hari selama 3 jam untuk menuntaskan semua fasenya, mulai dari penyisihan hingga final yang akan digelar pukul 19.30 hingga 22.30 WIB.
Bolaneters jangan lewatkan keseruan pertandingannya dari Vidio Community Cup Ladies Season 5 pada episode kesepuluh Mobile Legends amatir ini. Bagi 10 orang yang beruntung juga bisa mendapatkan hadiah menarik yaitu voucher Vidio Premier Platinum selama 30 hari.
Sekadar informasi, VCC adalah turnamen esports untuk amatir yang memanggungkan tiga gim sekaligus, yakni Mobile Legends: Bang Bang, PUBG Mobile, serta Free Fire. Tim yang berhasil memenangkan pertandingan akan mendapatkan hadiah dengan total jutaan rupiah.
Nah bagi pecinta esports Mobile Legends yang ingin menyaksikan pertandingan Vidio Community Cup Ladies Season 5 ini, berikut adalah jadwal dan link streaming yang disaksikan secara eksklusif di Vidio.
Jadwal dan Link Live Streaming
Jadwal dan link live streaming
Rabu, 6 Oktober 2021
Event : Vidio Community Cup Ladies Season 5
Pukul : 19.30 - 22.30 WIB
Gym : Mobile Legends
Link live streaming Vidio Community Cup Ladies Season 5 : Mobile Legends Series 10 dengan klik tautan berikut ini.
Nonton Vidio Community Cup Secara Eksklusif
Tonton live streaming Vidio Community Cup Ladies Season 5, dimana seluruh pertandingannya bisa disaksikan secara eksklusif melalui platform OTT Vidio yang tersedia di smartphone maupun smart tv mu atau bisa juga dengan mengunjungi website vidio.com.
Ingin bergabung dengan turnamen esports Vidio Community Cup? Pantau terus akun instagram @vidio_esports dan dapatkan informasi seputar batch selanjutnya dan jadi bagian dari turnamen amatir paling dinanti.
Artikel ini dibuat oleh tim penulis dari Vidio.com untuk kepentingan promosi program live streaming dan konten video sport di Vidio.com. Untuk konten editorial bola lainnya yang terkait promo ini bisa pembaca dapatkan dengan mengetuk tautan 'Baca Juga' atau kumpulan 'tag artikel' di bagian bawah.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadwal Vidio Community Cup Ladies Season 4 Mobile Legends Series 8 di Vidio, 15 September 2021
Lain Lain 15 September 2021, 15:22
-
11 Tim yang Lolos ke Final Cabor Esports PON Papua 2020 Divisi Free Fire
Olahraga Lain-Lain 14 September 2021, 12:13
-
Live Streaming Vidio Community Cup Season 13 PUBGM Series 13, Senin 13 September 2021
Lain Lain 13 September 2021, 12:47
-
PON XX Papua 2021 Mobile Legends: 6 Provinsi Pastikan Tiket ke Babak Utama
Olahraga Lain-Lain 13 September 2021, 08:37
LATEST UPDATE
-
Prediksi Timnas Indonesia U-22 vs Mali 18 November 2025
Tim Nasional 17 November 2025, 17:54
-
Pertahanan Solid Persib Bandung Jadi Kunci Sukses di BRI Super League dan Pentas Asia
Bola Indonesia 17 November 2025, 17:48
-
Timnas Spanyol Menggila! Belum Terkalahkan di 30 Laga Sejak Awal 2023
Piala Dunia 17 November 2025, 17:05
-
Berubah Pikiran, Manchester United Bakal Lepas Joshua Zirkzee di Januari 2026?
Liga Inggris 17 November 2025, 16:40
-
Eks Chelsea Ini Bakal Gabung Manchester United di Januari 2026?
Liga Inggris 17 November 2025, 16:22
-
Nasib Tragis 2 Raksasa Afrika: Ketika Nigeria dan Kamerun Gagal ke Lolos Piala Dunia 2026
Piala Dunia 17 November 2025, 16:20
-
Gerard Pique Yakin Timnas Indonesia Suatu Hari Nanti Bakal Lolos ke Piala Dunia
Tim Nasional 17 November 2025, 16:16
-
3 Makanan Indonesia Terfavorit Jay Idzes: Kelezatannya Bikin Kuliner Italia Pun Kalah
Bolatainment 17 November 2025, 16:10
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR