Pemain Swedia berulang tahun ke-34 pada 3 Oktober dan kontraknya di klub Paris akan berakhir di penghujung musim ini.
Namun Ancelotti, yang sempat menukangi Ibrahimovic dan PSG dan membawa tim menjadi juara Ligue 1 di 2013, merasa sang striker masih bisa terus bermain.
"Bagi sebagian besar penyerang, itu adalah usia di mana karir Anda tamat. Namun tidak untuk Ibra," jelas Ancelotti pada Le Parisien.
"Ia masih bisa bermain di level ini untuk beberapa tahun mendatang karena ia bisa terus mempertahankan antusiasme.
"Dan ia berlatih amat serius serta masih ingin meraih kemenangan di PSG, ia tidak tengah mengalami penurunan." [initial]
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ancelotti: Ini Tahun PSG di Liga Champions
Liga Champions 8 Oktober 2015, 11:20
-
Ancelotti : Ibrahimovic Belum Tamat
Liga Eropa Lain 8 Oktober 2015, 07:31
-
Ancelotti Yakin Ronaldo Tak Akan Gabung PSG
Liga Spanyol 8 Oktober 2015, 05:19
-
Tak Mau Kalah, Ibrahimovic Juga Bakal Luncurkan Sebuah Film
Bolatainment 7 Oktober 2015, 12:03
-
Bintang PSG Ungkap Alasan Tolak Gabung MU
Liga Inggris 7 Oktober 2015, 08:59
LATEST UPDATE
-
Drama Penalti di Basra: Irak Kalahkan Uni Emirat Arab 2-1, Jaga Asa ke Piala Dunia 2026
Piala Dunia 19 November 2025, 09:16
-
Evaluasi Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025: Progres Terlihat, PR Masih Ada
Tim Nasional 19 November 2025, 04:25
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55






















KOMENTAR