Pastore digaet dari Palermo di tahun 2011 dengan bandrol sekitar 40 juta euro. Namun ia gagal menunjukkan kemampuan terbaiknya di Parc des Princes. Penampilannya yang tak konsisten musim ini pun berbuntut spekulasi dirinya bakal didepak dari skuad mega-bintang PSG.
Namun Ancelotti kini menyatakan ingin mempertahankan Pastore karena ia terkesan dengan cara gelandang asal Argentina berusia 23 tahun itu membalikkan situasinya.
"Ia sudah mengubah sikapnya. Ia meraih kembali keyakinan diri dan itu sudah membantunya. Mungkin posisi baru memberinya kebebasan, ia bermain sangat bagus dalam dua laga terakhir," sanjung Ancelotti.
Pastore sudah tampil dalam semua laga PSG di Liga Champions musim ini, serta mengemas empat assist dari 12 laga di Ligue 1. Dan Ancelotti menambahkan, " Pastore tak pernah terpikir untuk pergi, ia pemain penting untuk klub ini. Dalam sepak bola, ada masa-masa sulit dan hal terpenting adalah reaksi. Responnya pada situasi ini sangat bagus, itu berkat dirinya sendiri." (espn/row)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ancelotti Puji Respon Apik Pastore
Liga Eropa Lain 11 Desember 2012, 11:20
-
Liga Champions 10 Desember 2012, 22:30

-
Ancelotti Bantah Inginkan De Rossi
Liga Champions 7 Desember 2012, 01:04
-
Moratti: Pastore? Saya Lebih Pilih Sneijder
Liga Italia 6 Desember 2012, 16:20
-
Pastore Bantah Akan Gabung Inter
Liga Champions 5 Desember 2012, 23:21
LATEST UPDATE
-
Evaluasi Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025: Progres Terlihat, PR Masih Ada
Tim Nasional 19 November 2025, 04:25
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55




















KOMENTAR