Schurrle didatangkan oleh Wolfsburg dari Chelsea seharga 32 juta euro, pada bulan januari yang lalu. Datang dengan harga semahal tersebut, pemain 24 tahun ini hanya berhasil mencetak sebiji gol saja dari 14 pertandingan.
"Penampilan terbaik akan segera datang, seperti yang semua orang inginkan. Pada enam bulan pertama tidak terlalu baik untuk saya, jadi sekarang sangat penting untuk sepenuhnya bugar," tuturnya dilansir dari Kicker.
"Itu (kebugaran) telah hilang dari saya. Istirahat ini sangat penting tapi sekarang saya melihat ke depan lagi untuk sepak bola saya," tambahnya.
Schurrle juga mengaku tidak gentar dengan datangnya pemain baru seperti bintang muda Max Kruse. Eks pemain Chelsea ini justru berharap bisa berkolaborasi dengan pemain yang didatangkan dari Borussia Monchengladbach tersebut.
"Saya berharap untuk bermain dengan Max. Dia bisa bermain sebagai gelandang atau striker dan dia selalu ingin bola. Dia akan membuat kita lebih baik." tutup Schurrle. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Andre Schurrle Ingin Lebih Baik Musim Ini
Liga Eropa Lain 13 Juli 2015, 17:59
-
'Schweinsteiger Seharusnya Pindah ke MLS, Bukan MU'
Liga Eropa Lain 13 Juli 2015, 16:06
-
Iklan Merinding Iringi Kedatangan Schweinsteiger di MU
Open Play 13 Juli 2015, 14:41
-
Foto Schweinsteiger Muda Dengan Jersey The Red Devils
Liga Inggris 13 Juli 2015, 13:02
-
Antar Istri Belanja Roti, Bomber Bayern Sewa Helikopter
Bolatainment 13 Juli 2015, 09:59
LATEST UPDATE
-
Prediksi Man City vs Exeter City 10 Januari 2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 22:00
-
Transformasi Sisi Kanan Real Madrid: Valverde dan Rodrygo Menggila!
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 21:56
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
-
Melihat Arsenal Frustrasi Ditahan Liverpool, Bukti Alotnya Perburuan Gelar!
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:31
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
-
2 Hal yang Bikin Milan Kehilangan Poin Lawan Genoa: Blunder dan Kurang Sabar
Liga Italia 9 Januari 2026, 18:15
-
FIFA Gandeng TikTok, Konten Live Piala Dunia 2026 Hadir dan Bisa Diakses Langsung
Piala Dunia 9 Januari 2026, 17:58
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR