Guardiola memang menyatakan berniat untuk kembali ke lapangan hijau setelah mengambil cuti selama satu tahun. Terhembus kabar bahwa Bayern adalah salah satu klub yang berniat menampung Guardiola jika ia kembali melatih.
Akan tetapi, pihak FC Hollywood melalui direktur media mereka, Markus Horwick menyatakan bahwa berita pendekatan klub terhadap Guardiola merupakan isapan jempol semata. Pasalnya, saat ini Munich tengah berusaha untuk membuat Jupp Heynckes mau memperpanjang kontraknya yang akan segera habis pada akhir musim nanti.
"Kami hanya berbicara dengan Jupp Heynckes. Jupp Heynckes adalah sata-satunya orang yang kami ajak bicara," terang Horwick.
Pernyataan Bayern tersebut jelas merupakan berita baik bagi Chelsea dan Manchester City yang juga tengah mengincar tanda tangan mantan pelatih Barcelona tersebut. (sky/bgn)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liga Inggris 15 Januari 2013, 22:54

-
Bayern Tampik Isu Ketertarikan Pada Guardiola
Liga Eropa Lain 15 Januari 2013, 22:00
-
Lampard Tolak Tawaran Besar Klub China
Bola Dunia Lainnya 15 Januari 2013, 20:48
-
Chelsea Pinjamkan Lucas Piazon ke Malaga?
Liga Champions 15 Januari 2013, 19:07
-
Ben Arfa Buka Pintu Untuk Chelsea, Arsenal dan Liverpool
Liga Inggris 15 Januari 2013, 13:15
LATEST UPDATE
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
-
Tempat Menonton Timnas Indonesia U-23 vs Mali U-23 di Indosiar - Friendly Match
Tim Nasional 18 November 2025, 18:01
-
Link Live Streaming La Liga 2025/26: Barcelona vs Athletic Bilbao, Tayang di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:51
-
Simak Jadwal La Liga 2025/26 Pekan ke-13, Tayang Eksklusif di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:41
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR