
Sepakbola Jerman di Eropa sejatinya sempat memunculkan harapan, setelah dua tim terkuat mereka, Bayern Munich dan Borussia Dortmund sukses menembus final Liga Champions tahun lalu di Wembley.
Namun kekhawatiran Bierhoff atas masa depan sepakbola Jerman bermula dari kegagalan skuad muda, yang tersisih di fase grup turnamen Euro U-21. Lagi-lagi keberadaan pemain asing menjadi salah satu dari sekian alasan.
"Meskipun Jerman punya Mario Gotze, Mesut Ozil, Thomas Muller dan Toni Kroos, namun kami kekurangan striker klasik dan full-bek. Dalam starting line up Bayern di final Champions, ada enam pemain asing. Kami merasakannya di kejuaraan Euro U-21 kemarin," ujar eks pemain yang dikenal punya tandukan akurat tersebut.
"Kami tak boleh bersantai sekarang. Kami perlu mengadakan kursus sepakbola dan melakukan upaya besar untuk meyakinkan kami tetap kompetitif." [initial] (exp/atg)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kemenangan Dortmund Bukti Bayern Dapat Dikalahkan
Liga Eropa Lain 29 Juli 2013, 21:45
-
Robben: Bayern Tak Punya Alasan Untuk Panik
Liga Eropa Lain 29 Juli 2013, 20:45
-
Schalke: Draxler Bisa Jadi 'The Next Raul Gonzalez'
Liga Eropa Lain 29 Juli 2013, 16:50
-
Lewandowski Akui Ada Konflik Dengan Pihak Dortmund
Liga Eropa Lain 29 Juli 2013, 16:30
-
Heynckes: Gaya Berpakaian Guardiola Luar Biasa
Liga Eropa Lain 29 Juli 2013, 14:20
LATEST UPDATE
-
Dua Pemain Binaan Persija Tampil Gemilang, Siap Tantang Persib
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 12:27
-
Prediksi Everton vs Wolves 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 12:13
-
Pelatih Top Liga Prancis Ini Masuk Bursa Manajer Baru Manchester United
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:53
-
Prediksi Crystal Palace vs Aston Villa 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:43
-
Prediksi Bournemouth vs Tottenham 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:23
-
Visi Darren Fletcher untuk Manchester United: Kembalikan DNA Setan Merah!
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:50
-
Dipercaya Jadi Caretaker MU, Darren Fletcher: Ini Beneran Kan?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:27
-
Burnley vs MU: Kobbie Mainoo Bisa Comeback?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:16
-
Manchester United dan Ole Gunnar Solskjaer Semakin Dekat untuk Balikan
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:02
-
BRI Super League: Ze Valente Mencapai Tonggak Penting 100 Laga
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 09:56
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
























KOMENTAR