Bola.net - - Pelatih RB Leipzig Ralph Hasenhuttl mengatakan bahwa tak ada peluang sama sekali bagi Naby Keita untuk bisa meninggalkan klubnya pada musim panas ini.
Gelandang asal Guinea tersebut menjadi salah satu buruan utama manajer , Jurgen Klopp, pada musim panas ini. The Reds bahkan terus mencoba untuk mendatangkannya meski Leipzig bersikeras untuk tidak menjualnya.
The Reds disebut telah melepas dua penawaran besar pada Leipzig. Bahkan muncul juga kabar mereka siap melepas penawaran sampai 70 juta Pounds. Meski demikian, gelandang 22 tahun tersebut tetap digandoli oleh klub Bundesliga tersebut.
Kini, Ralph Hasenhuttl sekali lagi menegaskan bahwa berapapun duit yang akan dikeluarkan oleh The Reds, ia tak berniat untuk melepas gelandangnya tersebut.
"Peluang (transfer), tidak ada," tegas Ralph seperti dilansir Soccerway.
"Ini 100 persen jelas bahwa Naby akan bermain tahun ini di Leipzig. Pada awal periode transfer, kami mengatakan bahwa kami akan memulai dengan tim yang sama dengan semua pemain utama yang tersisa dari tahun lalu, bahwa tidak ada yang akan pergi," serunya.
"Itu akan menjadi jawaban kami sekarang, juga karena bagi kami, kami mengakui betapa pentingnya Naby Keita untuk permainan kami," terangnya.
Baca Juga:
- Liverpool Menyerah Kejar Keita
- Liverpool Siapkan Tawaran Final Untuk Keita
- Tuding 'Satu Kampung' Pengaruhi Keita, Ini Klarifikasi Petinggi Leipzig
- Klopp Tidak Ngotot Beli Van Dijk Atau Keita
- Leipzig: Keita Dapat Pengaruh Buruk
- Leipzig Konfirmasikan Keita Memang Minta Dijual ke Liverpool
- Berubah Sikap, Leipzig Siap Lepas Keita ke Liverpool
- Lupakan Keita, Liverpool Lirik Target Lain
- Video: Latihan Dengan Brutal, Naby Keita Cederai Rekan Setimnya
- Liverpool Siap Akhiri Perburuan Keita
- Leipzig Ogah Jual Keita Musim Panas Ini, Liverpool Gigit Jari
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Dilepas Liverpool, Sakho Diminati Roma
Liga Italia 30 Juli 2017, 23:39
-
Bos Leipzig Tegaskan Tidak Akan Lepas Keita
Liga Eropa Lain 30 Juli 2017, 22:16
-
Carragher Tak Mau Coutinho Pergi dari Liverpool
Liga Inggris 30 Juli 2017, 21:48
-
Highlights Friendly: Hertha Berlin 0-3 Liverpool
Open Play 30 Juli 2017, 01:32
-
Liga Inggris 30 Juli 2017, 01:17

LATEST UPDATE
-
Prediksi Timnas Indonesia U-22 vs Mali 18 November 2025
Tim Nasional 17 November 2025, 17:54
-
Pertahanan Solid Persib Bandung Jadi Kunci Sukses di BRI Super League dan Pentas Asia
Bola Indonesia 17 November 2025, 17:48
-
Timnas Spanyol Menggila! Belum Terkalahkan di 30 Laga Sejak Awal 2023
Piala Dunia 17 November 2025, 17:05
-
Berubah Pikiran, Manchester United Bakal Lepas Joshua Zirkzee di Januari 2026?
Liga Inggris 17 November 2025, 16:40
-
Eks Chelsea Ini Bakal Gabung Manchester United di Januari 2026?
Liga Inggris 17 November 2025, 16:22
-
Nasib Tragis 2 Raksasa Afrika: Ketika Nigeria dan Kamerun Gagal ke Lolos Piala Dunia 2026
Piala Dunia 17 November 2025, 16:20
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR