Bola.net - - Raksasa Bundesliga, Borussia Dortmund dikabarkan menolak penawaran dari tim papan atas Serie A, Inter Milan untuk memboyong bomber Marco Reus.
Sebelumnya Inter memang diisukan tertarik merekrut Reus pada jendela transfer Januari ini guna menambah daya gedor di lini depan mereka, terlebih dengan isu kepergian Mauro Icardi ke Real Madrid.
Namun seperti dilansir La Gazzetta dello Sport, kubu Dortmund dengan tegas menolak tawaran Nerazzurri dengan menyatakan bahwa Reus tidak dijual.
Pengejaran Inter sendiri tak berhenti di Reus. Klub milik perusahaan Tiongkok, Suning Group tersebut diyakini juga membidik bomber Dortmund lainnya, Andre Schurrle.
Selain Inter, beberapa klub top Eropa juga sempat dihubungkan dengan Reus, mulai dari Arsenal, Liverpool, Manchester United hingga Atletico Madrid.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Spalletti Beber Negosiasi Inter dengan Rafinha
Liga Spanyol 12 Januari 2018, 15:20
-
Presiden Napoli Siap Belikan Deulofeu untuk Sarri
Liga Spanyol 12 Januari 2018, 15:10
-
Mancini: Inter Butuh Pemain Seperti Salah
Liga Italia 12 Januari 2018, 14:45
-
Perjalanan Karier Coutinho: Anak Brasil yang Cengeng Gabung Klub Raksasa Eropa
Open Play 12 Januari 2018, 12:33
-
Gagal Total, Inter Akan Pulangkan Gabigol ke Brasil
Liga Italia 12 Januari 2018, 08:30
LATEST UPDATE
-
Kritikan Pedas untuk Benjamin Sesko: Hargamu Mahal, Mainnya yang Bener Dong!
Liga Inggris 18 November 2025, 11:21
-
Kapan Barcelona Kembali ke Camp Nou? Ini Jadwal Resminya Usai Molor
Liga Spanyol 18 November 2025, 11:14
-
Diinginkan MU, Bintang Wolverhampton Ini Siap Pindah ke Old Trafford
Liga Inggris 18 November 2025, 11:03
-
Terungkap! Chelsea Sempat Ingin Barter Alejandro Garnacho dengan Gelandang Ini
Liga Inggris 18 November 2025, 10:48
-
Saingi Napoli, Klub Italia Ini Juga Berminat pada Jasa Kobbie Mainoo
Liga Italia 18 November 2025, 10:35
-
Syukurlah! Cedera Tidak Terlalu Serius, Benjamin Sesko Tidak Lama Lagi Comeback di MU!
Liga Inggris 18 November 2025, 10:26
-
Rahasia Ketangguhan Defensif Arsenal: Gawang Kami adalah Rumah Kami
Liga Inggris 18 November 2025, 10:24
-
Ini Daftar Tarif Listrik PLN Triwulan IV 2025 untuk Rumah Tangga: Cek Rinciannya!
News 18 November 2025, 09:56
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR