Ibrahimovic sendiri kontraknya akan habis di akhir musim ini dan sempat dikaitkan dengan beberapa klub Premier League seperti Manchester United dan Arsenal.
Dan belum lama ini, usai PSG memastikan gelar juara Ligue 1, sang striker mengatakan: "Jika mereka mengganti menara Eiffel dengan patung saya, maka saya akan bertahan di PSG. Saya bisa menjanjikan itu!"
Tak disangka, hal tersebut lantas mendapatkan tanggapan dari akun resmi menara Eiffel di Twitter, yang mengatakan: "Saya menyukai rasa humor anda Ibra dan PSG. Dan pemandangan Paris amat indah dari atas sini...namun sayalah menaranya."
Presiden PSG sendiri sebelumnya sempat menyatakan bahwa ia ingin Zlatan Ibrahimovic bertahan di klub setelah kontaknya habis nanti. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ini Dia Tawaran Chelsea untuk Ibrahimovic
Liga Inggris 15 Maret 2016, 23:15
-
Marquinhos Buka Peluang Gabung MU
Liga Inggris 15 Maret 2016, 18:32
-
Matthaus Jagokan Bayern, Barcelona dan PSG Juara
Liga Champions 15 Maret 2016, 10:37
-
Chelsea Juga Tertarik Gunakan Servis Ibrahimovic
Liga Inggris 15 Maret 2016, 09:42
-
'Eiffel' Balas Candaan Zlatan Ibrahimovic
Liga Eropa Lain 15 Maret 2016, 09:06
LATEST UPDATE
-
Aryna Sabalenka Kritik Keras WTA: Jadwal Gila, Aturan Kaku, dan Risiko Cedera
Tenis 9 Januari 2026, 11:43
-
Bahagianya Marc Marquez Akhirnya Latihan Pakai Ducati Panigale V2 Usai Cedera Bahu
Otomotif 9 Januari 2026, 11:23
-
Kok Bisa Benjamin Sesko Yakin Man Utd Bakal Keluar dari Zaman Kegelapan?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:47
-
Pelatih Baru Persebaya Bernardo Tavares Waspadai Malut United
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 10:46
-
Mikel Arteta Kembali Gagal Kalahkan Arne Slot
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:25
-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 9 Januari 2026, 10:07
-
6 Pelajaran dari Arsenal vs Liverpool: Peluang Emas Terbuang di Emirates
Liga Inggris 9 Januari 2026, 09:48
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 9 Januari 2026
Voli 9 Januari 2026, 09:43
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR