Singh dikontrak dua tahun plus opsi perpanjangan.
Di musimnya yang terakhir bersama Valerenga, penampilan pemain 21 tahun ini sangat mengesankan dengan mencatat 100 kali penampilan dan menjaringkan delapan gol.
Dia juga pernah mewakili Norwegia di level junior dan telah membuat debut seniornya saat melawan Thailand, Januari lalu.
Singh mengatakan bahwa dia senang bisa bergabung dengan runner-up Eredivisie tersebut.
"Saya sangat bahagia menjadi bagian dari Feyenoord, saya perlu batu loncatan ini dalam karir saya," kata Singh.
"Feyenord adalah klub besar dimana pemain bagus seperti Dirk Kuyt, Robin van Persie dan Roy Makaay pernah bermain di sini."
"Saya harap saya bisa memberikan tahun baik seperti tahun kemarin kepada klub," imbuhnya.
"Saya menanti untuk bermain di Liga Champions, yang akan menjadi pengalaman baru bagi saya."
Direktur Teknik Feyenord, Martin van Geel menambahkan: "Dia adalah pemain yang punya banyak talenta, yang mendapatkan kesempatan untuk lebih berkembang bersama kami."
"Dia adalah tipe pemain yang bisa dibandingkan dengan Karim El Ahmadi (yang baru saja bergabung dengan Aston Villa)." (dym/lex)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Feyenoord Sukses Gaet Harmeet Singh
Liga Eropa Lain 6 Juli 2012, 17:41
-
Luuk de Jong Segera Tinggalkan Twente
Liga Eropa Lain 2 Juli 2012, 06:45
-
Benfica Ikut Bersaing Dapatkan De Jong
Liga Inggris 13 Juni 2012, 21:50
-
Resmi: Top Skor Eredivisie Bas Dost Berlabuh ke Wolfsburg
Liga Eropa Lain 2 Juni 2012, 10:17
-
Dick Advocaat Putuskan Latih PSV
Liga Eropa Lain 11 Mei 2012, 11:03
LATEST UPDATE
-
Rapor Pemain Liverpool: Performa Solid Bikin Arsenal Kehilangan Taji
Liga Inggris 9 Januari 2026, 06:07
-
Hasil Milan vs Genoa: Akhir Dramatis yang Menguntungkan Inter Milan
Liga Italia 9 Januari 2026, 06:00
-
Rapor Pemain Arsenal: Gyokeres Gagal Bersinar Saat The Gunners Ditahan Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:50
-
Hasil Real Madrid vs Atletico Madrid: El Clasico di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 05:44
-
Man of the Match Arsenal v Liverpool: Gabriel Magalhaes
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:30
-
Hasil Arsenal vs Liverpool: Saling Tekan, Gol Tak Kunjung Datang
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:04
-
Hasil Al-Nassr vs Al-Qadisiyah: Ronaldo Cetak Gol, tapi Tim Tuan Rumah Tetap Kalah
Asia 9 Januari 2026, 03:29
-
Tempat Menonton Arsenal vs Liverpool: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 00:30
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR