Menurut agen sang pemain yang bernama Luis Laros, kliennya tertarik untuk bermain di liga yang lebih besar demi perkembangan karier sepakbolanya.
Musim lalu, pemain berusia 21 tahun tersebut bermain cukup gemilang di level Eredivisie. Dalam musim 2011-12 De Jong sudah menghasilkan 25 gol dari 32 penampilannya bersama Twente.
Klub Premier League Newcastle United kabarnya paling antusias dalam memburu De Jong dalam upaya memperkuat tim, di mana mereka juga akan berkompetisi di level dua antar klub Eropa.
Selain Newcastle, beberapa klub diberitakan juga tertarik merekrut De Jong. Hal tersebut diperjelas oleh sang agen.
"Luuk telah mengambil keputusan untuk beranjak dari sini," ungkap Laros.
"Dia ingin mengembangkan karier sepak bola sebagai pemain di liga yang lebih besar."
"Hal terpenting bagi kami adalah perkembangan Luuk. Bukan masalah uang, tapi tentang cara bermain dan kuantitas permainan yang akan ia dapatkan juga menjadi tujuan."
"Luuk mencetak 25 gol di Liga Belanda musim lalu, berapa banyak gol lagi yang perlu ia buat? 35?"
"Saat ini Luuk masih menjadi pemain Twente. Namun jika ada klub yang tepat maka ia akan dengan senang hati untuk pindah."
"Tidak harus klub yang ingin menjadi klub yang hebat, tapi sebuah klub hebat di liga yang besar di mana Luuk bisa bermain secara reguler dan berkembang sebagai pemain." (tct/atg)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Newcastle Sepakat Harga Untuk Dapatkan Douglas
Liga Inggris 2 Juli 2012, 23:10
-
Obertan Akan Buktikan Pada Pardew
Liga Inggris 1 Juli 2012, 02:26
-
Newcastle Terus Bergerak Dapatkan De Jong
Liga Inggris 1 Juli 2012, 00:08
-
Pardew Antisipasi Hengkangnya Demba Ba
Liga Inggris 28 Juni 2012, 09:46
-
Cabaye: Tak Ada Perpecahan di Tim
Piala Eropa 26 Juni 2012, 06:45
LATEST UPDATE
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
-
Melihat Arsenal Frustrasi Ditahan Liverpool, Bukti Alotnya Perburuan Gelar!
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:31
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
-
2 Hal yang Bikin Milan Kehilangan Poin Lawan Genoa: Blunder dan Kurang Sabar
Liga Italia 9 Januari 2026, 18:15
-
FIFA Gandeng TikTok, Konten Live Piala Dunia 2026 Hadir dan Bisa Diakses Langsung
Piala Dunia 9 Januari 2026, 17:58
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 9 Januari 2026, 17:55
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR