Bola.net - Penjaga gawang pinjaman dari Liverpool, Loris Karius menyeret Besiktas ke jalur hukum karena berulang kali tak membayarkan gajinya.
Agen dari Karius, Florian Goll, mengatakan bahwa Besiktas tak membayar Karius secara penuh antara Oktober 2019 hingga Maret 2020 kemarin.
Musim ini Karius sudah bermain sebanyak 25 kali bagi Besiktas. Namun, kiper 26 tahun itu menunjukkan performa yang jauh dari kata konsisten.
Kecaman Agen Karius
Sebelumnya, anggota dewan direksi Besiktas, Erdal Torunogullari menyatakan bahwa kiper asal Jerman itu tak layak mendapat gaji secara penuh.
Goll pun meresponnya dengan menuduh Besiktas ingin lari dari tanggung jawab membayar Karius dengan dalih karena sepak bola tengah dihentikan akibat wabah virus Corona.
"Saya sangat mengecam fakta bahwa perwakilan klub sekarang ingin menggambarkan Karius sebagai hantu," ujar Goll seperti dikutip Goal International.
"Pembayaran gaji sama sekali tak ada hubungannya dengan krisis Corona, bahkan jika klub ingin berkomunikasi dengan cara tersebut," tambahnya.
Penegasan Agen Loris Karius
Sebelumnya, Karius menegaskan keinginan dirinya untuk menghentikan kontrak peminjaman dengan Besiktas dan kembali ke Liverpool. Namun, Goll menegaskan bahwa status pemainnya tetap milik Besiktas.
"Kami tidak berpisah. Loris masih memiliki kontrak bersama Besiktas," tegas Goll.
Masa depan Karius kini tak menentu karena di Liverpool pun ia praktis sudah tersingkir dari tim utama pilihan Jurgen Klopp, yang mengandalkan Alisson Becker dan Adrian di bawah mistar.
Sumber: Goal International
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
De Bruyne Pilih Sadio Mane Sebagai Pemain Terbaik EPL Musim Ini
Liga Inggris 24 April 2020, 22:57
-
Liverpool Ternyata Tidak Berminat Rekrut Willian
Liga Inggris 24 April 2020, 22:00
-
Aksi Kecil Sir Alex Ferguson yang Buat Legenda Liverpool Segan
Liga Inggris 24 April 2020, 20:40
-
Rooney dan Skuat MU Pernah Ikut Rayakan Kemenangan Liverpool Atas Chelsea
Liga Champions 24 April 2020, 19:27
-
10 Trio Paling Ganas di Liga Top Eropa Musim Ini
Liga Italia 24 April 2020, 16:37
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Sassuolo vs Juventus: Jonathan David
Liga Italia 7 Januari 2026, 05:16
-
Hasil Sassuolo vs Juventus: Jay Idzes Tak Berkutik, Bianconeri Menang Besar
Liga Italia 7 Januari 2026, 04:49
-
Hasil Lecce vs Roma: I Giallorossi Sukses Curi 3 Poin di Via del Mare
Liga Italia 7 Januari 2026, 03:57
-
Prediksi Burnley vs Man United 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 03:15
-
Prediksi Parma vs Inter 8 Januari 2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Man City vs Brighton 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
-
Prediksi Fulham vs Chelsea 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 02:05
-
Prediksi Barcelona vs Athletic Club 8 Januari 2026
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 02:00
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 7-9 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 01:21
-
Prediksi Napoli vs Verona 8 Januari 2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 00:30
-
Tiket Persib vs Persija Sold Out, GBLA Bakal Dipenuhi Bobotoh
Bola Indonesia 6 Januari 2026, 22:33
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40


























KOMENTAR