
"Setiap pelatih dan staf pelatih melakukan sesuatu yang berbeda. Selalu ada yang baru ketika pelatih baru datang. Team talks, latihan, semuanya baru. Kesan pertama saya benar-benar positif," ujarnya pada Bundesliga.com.
Guardiola sendiri sejatinya telah sepakat menukangi Die Roten sejak Januari lalu, usai menandatangani kontrak berdurasi tiga tahun. Namun masa kerjanya baru akan dimulai musim ini, ketika ia didapuk menggantikan Jupp Heynckes yang memutuskan pensiun dari sepakbola akhir musim lalu.
Menurut Lahm, salah satu kemampuan Guardiola yang membuat dirinya terkesan adalah komunikasi yang ia ciptakan bersama pemainnya. Apalagi pelatih berusia 42 tahun melakukannya dengan menggunakan bahasa Jerman.
"Dia berkomunikasi dengan sangat baik dalam bahasa Jerman dan mengisi kesenjangan bahasa menggunakan bahasa Inggris. Kami melihat optimisme yang besar," tegasnya.
Dalam latihan perdana bersama Die Roten, Guardiola disambut sekitar 10 ribu suporter The Bavarians. (sm/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gaya Kepelatihan Guardiola Membuat Lahm Terkesan
Liga Eropa Lain 28 Juni 2013, 20:30 -
'Bayern Butuh Waktu Adaptasi Dengan Guardiola'
Liga Eropa Lain 28 Juni 2013, 19:16 -
Barrios Berpeluang Mudik ke Bundesliga
Liga Eropa Lain 28 Juni 2013, 14:01 -
Pemain Terbaik Bundesliga Jatuh ke Lewandowski
Liga Eropa Lain 28 Juni 2013, 09:00 -
Peran 'Nomor 10' Menanti Franck Ribery
Liga Eropa Lain 28 Juni 2013, 08:55
LATEST UPDATE
-
Meski Baru Kalah Beruntun, Enzo Maresca Tak Anggap Liverpool Lawan Mudah
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 09:54 -
Analis Prediksi Pasar Minyak Bakal Surplus Besar, Ini Faktor Pemicunya
News 4 Oktober 2025, 09:44 -
Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 09:32 -
Jadwal Lengkap La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 4 Oktober 2025, 09:31 -
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 4 Oktober 2025, 09:30 -
Jadwal Premier League di SCTV Hari Ini Sabtu 4 Oktober 2025
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 09:23
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR