Bola.net - - Penjaga gawang veteran Iker Casillas mencatat milestone dengan memainkan laga ke-1000 sepanjang karier sepakbola profesionalnya kala Porto menghadapi Belenenses, Selasa (3/4) dini hari tadi. Sayang laga ini berakhir dengan kekalahan.
Sejak menjalani debut bagi Real Madrid pada 1999 silam, Casillas menorehkan berbagai catatan manis hingga akhirnya mencapai laga ke-1000. Sayang dalam lawatan ke markas Belenenses, Porto menyerah dua gol tanpa balas.
Kekalahan ini membuat Porto gagal menggeser Benfica dari puncak klasemen. Porto kini masih memiliki poin 70, tertinggal satu angka dari sang pemuncak.
👏 1⃣0⃣0⃣0⃣ jogos de @IkerCasillas
⚪ 1.º jogo: Athletic Bilbao-Real Madrid
🔵 1000.º jogo: CF Belenenses-FC Porto (02/04/2018)#FCPorto #IkerCasillas1000 @realmadrid @rfef pic.twitter.com/aJRjmTiGRs
— FC Porto (@FCPorto) April 2, 2018
Sebelum hengkang ke Porto, Casillas menjalani 725 laga bersama Madrid dengan mempersembahkan lima gelar La liga dan tiga trofi Liga Champions.
Selain itu, Casillas juga sempat mempersembahkan dua gelar Piala Eropa dan satyu trofi Piala Dunia bersama timnas Spanyol.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Juventus vs Real Madrid, Sesumbar Buffon
Liga Champions 3 April 2018, 15:48
-
Pilih Isco atau Bale, Allegri?
Liga Champions 3 April 2018, 15:45
-
Hadapi Madrid, Allegri Andalkan Dybala
Liga Champions 3 April 2018, 15:30
-
Mijatovic: Higuain Tak Kenal Rasa Takut
Liga Champions 3 April 2018, 15:23
-
Jadwal Pertandingan Perempat Final Liga Champions Pekan Ini
Liga Champions 3 April 2018, 15:20
LATEST UPDATE
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR