Bayern sudah unggul 17 poin dari rival terdekatnya Borussia Dortmund di papan klasemen sementara. Die Roten juga sudah hampir menyingkirkan Arsenal dengan menang 3-1 dalam leg pertama babak 16 besar Liga Champions di Emirates Stadium lalu.
Netzer mengakui bahwa fans Bayern saat ini pasti sangat senang dengan hasil yang dicatatkan Jupp Heynckes. Namun kesuksesan Bayern era Heynckes diyakininya tak akan banyak memengaruhi Josep Guardiola.
"Jika ada yang berpikir bahwa Guardiol harus mengulangi kesuksesan Bayern itu salah. Fans Bayern pasti sangat senang dengan apa yang diraih timnya saat ini. Guardiola juga akan mewarisi tim yang sudah menyatu dan kuat," ujar Netzer.
Sebagian pemain Bayern dikabarkan sudah tak sabar ingin merasakan tangan dingin Guardiola. Mereka merasa kagum dengan pencapaian Guardiola selama di Barcelona FC. (sw/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Guardiola Dituduh Mata-matai Pique
Liga Spanyol 25 Februari 2013, 19:41
-
Kesuksesan Bayern Tak Akan Bebani Guardiola
Liga Eropa Lain 25 Februari 2013, 06:45
-
Xavi Jatuh Cinta Dengan Gaya Permainan Barca
Liga Spanyol 20 Februari 2013, 07:30
-
Iniesta Mengaku Rindukan Guardiola
Liga Spanyol 19 Februari 2013, 16:44
-
Guardiola Tiba, Schalke Siap Tampung Heynckes
Liga Eropa Lain 19 Februari 2013, 11:40
LATEST UPDATE
-
Aryna Sabalenka Kritik Keras WTA: Jadwal Gila, Aturan Kaku, dan Risiko Cedera
Tenis 9 Januari 2026, 11:43
-
Bahagianya Marc Marquez Akhirnya Latihan Pakai Ducati Panigale V2 Usai Cedera Bahu
Otomotif 9 Januari 2026, 11:23
-
Kok Bisa Benjamin Sesko Yakin Man Utd Bakal Keluar dari Zaman Kegelapan?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:47
-
Pelatih Baru Persebaya Bernardo Tavares Waspadai Malut United
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 10:46
-
Mikel Arteta Kembali Gagal Kalahkan Arne Slot
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:25
-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 9 Januari 2026, 10:07
-
6 Pelajaran dari Arsenal vs Liverpool: Peluang Emas Terbuang di Emirates
Liga Inggris 9 Januari 2026, 09:48
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 9 Januari 2026
Voli 9 Januari 2026, 09:43
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR