Pemain Polandia finish di urutan keempat ajang pemain terbaik dunia tahun lalu, di belakang Messi, Ronaldo, dan Neymar.
Lewandowski membantu Polandia lolos ke Euro 2016 dan juga memenangkan trofi Bundesliga serta DFB Pokal di Bayern.
"Saya bahagia berada di kelompok pemain elit tersebut. Saya banyak berkembang sejak bergabung dengan Bayern," jelas Lewandowski pada Telefoot.
"Namun saya bisa akui bahwa saya tidak terlalu bernafsu tentang Ballon d'Or."
Lewandowski juga mengomentari rumor ketertarikan PSG padanya: "Saya amat tersanjung, namun saya hanya ingin terus berkonsentrasi di Bayern." [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ibrahimovic Perlambat Karir Kevin Gameiro
Liga Eropa Lain 18 Januari 2016, 22:38
-
Peluang Liverpool Dapatkan Sirigu Menipis
Liga Inggris 18 Januari 2016, 19:16
-
United Gerak Cepat Demi Dapatkan Lavezzi
Liga Inggris 18 Januari 2016, 12:04
-
Lewandowski Tak Berminat Menangkan Ballon d'Or
Liga Eropa Lain 18 Januari 2016, 08:42
-
Manchester United Juga Incar Rabiot?
Liga Inggris 18 Januari 2016, 07:37
LATEST UPDATE
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR