Guardiola pergi dari Bayern usai kontraknya di Allianz Arena tidak diperpanjang musim panas lalu. Tim raksasa Bundesliga akhirnya memutuskan menunjuk Ancelotti, yang sempat vakum sejenak setelah ia dipecat oleh Real Madrid.
Martinez mengaku ia menemukan beberapa perbedaan menarik di antar dua manajer kelas dunia tersebut.
"Perubahan pelatih di Bayern Munchen berjalan dengan baik, kami kehilangan seorang manajer besar, namun mendapatkan satu lagi pelatih yang kalah masifnya," tutur Martinez menurut Cadena SER.
"Setiap pelatih pasti berbeda dari pelatih lainnya, namun konsep yang mereka berdua usung cukup mirip. Guardiola sudah meninggalkan warisan di Bayern, dan itu adalah kami harus terus belajar setiap hari. Hal tersebut sudah terjadi selama ia tiga tahun berada di sini."
"Guardiola ingin memenangkan Liga Champions dengan semua usaha keras yang ia lakukan, namun hal tersebut memang tergantung pada banyak faktor." [initial]
(ser/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bravo: Banyak Yang Coba Tiru Gaya Man City
Liga Inggris 26 September 2016, 23:01
-
Claudio Bravo Sudah Siap Hadapi Ketajaman Trio MSN
Liga Champions 26 September 2016, 20:47
-
Claudio Bravo Tak Sabar Kembali ke Barca Sebagai Lawan
Liga Champions 26 September 2016, 19:34
-
Guardiola Punya Bakat Alami Cara Jadi Pelatih
Liga Inggris 26 September 2016, 18:12
-
Chelsea dan City Dekati Sergi Roberto, Barca Khawatir
Liga Inggris 26 September 2016, 15:58
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR