Bola.net - - menegaskan bahwa ia memang berambisi memenangkan Ballon d'Or, namun menyatakan bahwa kepentingan tim jauh di atas segala target pribadinya.
Pemain Brasil mengejutkan semua penggemar sepakbola dengan memutuskan meninggalkan di musim panas. Neymar melepas seragam Blaugrana yang sudah ia kenakan di empat tahun terakhir, demi menjadi bagian dari .
Ada banyak spekulasi soal alasan Neymar meninggalkan Barca. Salah satunya adalah ambisi sang pemain untuk keluar dari bayang-bayang Lionel Messi dan menjadi pemenang Ballon d'Or.
Dini hari tadi, Neymar mencetak satu gol untuk membantu PSG menang 5-0 atas Glasgow Celtic di laga tandang fase grup Liga Champions. Dan usai pertandingan berakhir, sang pemain diminta memberikan komentar soal ambisinya menjadi pemain terbaik dunia.
Neymar
"Tentu saja saya menginginkan Ballon d'Or, namun tidak perlu hanya fokus pada hal tersebut," tutur Neymar di AS.
"Kami punya tim yang hebat dan jika kami terus bermain seperti ini, saya pikir banyak kemungkinan hebat sudah menanti kami."
Gol kemenangan PSG lainnya di Celtic Park diciptakan oleh Kylian Mbappe, Edinson Cavani (2) dan bunuh diri Mikael Lustig.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Presiden Sevilla Anggap Transfer Neymar Salah
Liga Spanyol 13 September 2017, 16:00
-
Neymar: PSG Lebih Penting dari Ballon d'Or
Liga Eropa Lain 13 September 2017, 15:50
-
Neymar Bandingkan Kekuatan Trio MSN dan MCN
Liga Champions 13 September 2017, 15:30
-
Brown Percaya Celtic Bisa Bangkit Usai Dibantai PSG
Liga Champions 13 September 2017, 14:02
-
Draxler Sebut PSG Awali Liga Champions Dengan Sempurna
Liga Champions 13 September 2017, 13:45
LATEST UPDATE
-
Aryna Sabalenka Kritik Keras WTA: Jadwal Gila, Aturan Kaku, dan Risiko Cedera
Tenis 9 Januari 2026, 11:43
-
Bahagianya Marc Marquez Akhirnya Latihan Pakai Ducati Panigale V2 Usai Cedera Bahu
Otomotif 9 Januari 2026, 11:23
-
Kok Bisa Benjamin Sesko Yakin Man Utd Bakal Keluar dari Zaman Kegelapan?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:47
-
Pelatih Baru Persebaya Bernardo Tavares Waspadai Malut United
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 10:46
-
Mikel Arteta Kembali Gagal Kalahkan Arne Slot
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:25
-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 9 Januari 2026, 10:07
-
6 Pelajaran dari Arsenal vs Liverpool: Peluang Emas Terbuang di Emirates
Liga Inggris 9 Januari 2026, 09:48
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 9 Januari 2026
Voli 9 Januari 2026, 09:43
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR