Hal tersebut merupakan pendapat dari mantan striker Azzurri, Fabrizio Ravanelli, yang merasa bahwa manajer Giampiero Ventura sudah membuat keputusan yang tepat dengan tidak memanggil sang pemain di laga Internasional melawan Spanyol dan Makedonia.
Balotelli sendiri tengah menarik perhatian usai ia mencatat start gemilang di Nice musim ini.
"Tiga atau empat pertandingan bagus tidak cukup untuk kembali ke timnas. Ini berlaku untuk Balotelli dan semua orang. Anda harus banyak berkorban. Maka itulah mengapa saya tak bisa terima jika kini ada banyak pemain muda yang sudah bisa membela timnas usai beberapa laga bagus. Ini juga mempengaruhi performa tim," tutur Ravanelli di Omnisport.
"Saya tidak mengatakan bahwa timnas adalah titik akhir dari karir anda. Itu mungkin bisa menjadi titik awal, namun hanya jika anda bisa terus berkorban dan menjadi lebih dewasa."
"Saya harap Balotelli bisa kembali ke timnas dalam waktu dekat. Namun saya berharap ia tidak menjadi seperti dulu lagi." [initial]
(omn/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Balotelli Tak Dilirik Timnas Karena Tingkahnya Sendiri
Liga Eropa Lain 13 Oktober 2016, 19:48
-
Milan Minta Chelsea Siapkan 170 Juta Euro untuk Donnarumma
Liga Inggris 13 Oktober 2016, 15:30
-
Ravanelli: Balotelli Harus Kerja Keras untuk Azzurri
Liga Eropa Lain 13 Oktober 2016, 08:10
-
Tanggapi Blunder Kontra Spanyol, Ini Jawaban Buffon
Piala Dunia 13 Oktober 2016, 02:37
-
Agen: Kritik Pada Buffon Berlebihan
Piala Dunia 12 Oktober 2016, 22:11
LATEST UPDATE
-
Daftar Pelatih yang Sudah Dipecat pada Musim 2025/2026
Liga Inggris 5 Januari 2026, 18:15
-
Terungkap, Ini Ketegangan di Balik Layar Sebelum Man Utd Pecat Ruben Amorim
Liga Inggris 5 Januari 2026, 18:01
-
Usai Pecat Ruben Amorim, MU Tidak Buru-buru Cari Manajer Baru?
Liga Inggris 5 Januari 2026, 17:55
-
Rekam Jejak Ruben Amorim Dipecat Man United: Hanya 24 Kemenangan dari 63 Laga
Liga Inggris 5 Januari 2026, 17:45
-
Pernyataan Lengkap Manchester United Soal Pemecatan Ruben Amorim
Liga Inggris 5 Januari 2026, 17:39
-
Ruben Amorim Dipecat, Siapa Pelatih Man United Sekarang?
Liga Inggris 5 Januari 2026, 17:33
-
Perubahan Gaya Main Liverpool di Era Arne Slot Jadi Bumerang di Anfield
Liga Inggris 5 Januari 2026, 17:27
-
Daftar Pemain Voli Putri Jakarta Electric PLN Mobile di Proliga 2026
Voli 5 Januari 2026, 17:14
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40




















KOMENTAR