Bola.net - - Niat bek tangguh Thiago Silva untuk bergabung kembali dengan AC Milan telah diurungkan. Untuk saat ini, Silva berharap segera mendapatkan kontrak baru dari klub dibelanya, .
Kontrak Silva bersama PSG akan pungkas di akhir musim ini. Hal inilah yang membuatnya sempat memikirkan opsi untuk kembali ke Milan. Namun, ia berubah pikiran karena beberapa waktu yang lalu manajemen PSG telah berjanji akan memberinya kontrak baru.
"Saya berharap apa yang dijanjikan segera menjadi keputusan. Anda pasti bermain lebih baik saat kontrak sudah ditandatangani," buka Silva kepada France Football.
"Saya memiliki hasrat yang dalam untuk bertahan di Paris, saya merasa dalam kondisi baik. Klub telah memungkinkan saya untuk tinggal di antara para pemain belakang terbaik di dunia," sambungnya.
Meski begitu, pemain berusia 32 tahun ini menegaskan bahwa belum ada kesepakatan yang tercapai. Belum ada kontrak yang ditandatangani oleh Silva, bahkan tawaran dari PSG saja belum datang.
"Untuk saat ini belum ada apapun yang ditandatangani. Kontrak saya akan berakhir pada musim ini. Saya berharap ini bisa dilakukan secepat mungkin. Kami sudah kehilangan banyak waktu."
"Saya berharap ini bisa disimpulkan dalam beberapa hari mendatang," desak pemain asal Brasil ini.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Thiago Silva Urungkan Niat Gabung AC Milan
Liga Eropa Lain 15 November 2016, 19:17
-
Liga Inggris 15 November 2016, 15:11

-
Ancelotti: Sepakbola Memang Gila!
Liga Eropa Lain 15 November 2016, 12:20
-
Gameiro Layangkan Kecaman pada Ancelotti
Liga Spanyol 15 November 2016, 08:40
-
Tak Ingin Pensiun Dini, Thiago Silva Ingin Ikuti Jejak Maldini
Liga Italia 15 November 2016, 02:41
LATEST UPDATE
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
-
Melihat Arsenal Frustrasi Ditahan Liverpool, Bukti Alotnya Perburuan Gelar!
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:31
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
-
2 Hal yang Bikin Milan Kehilangan Poin Lawan Genoa: Blunder dan Kurang Sabar
Liga Italia 9 Januari 2026, 18:15
-
FIFA Gandeng TikTok, Konten Live Piala Dunia 2026 Hadir dan Bisa Diakses Langsung
Piala Dunia 9 Januari 2026, 17:58
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 9 Januari 2026, 17:55
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR