Bola.net - - Gelandang Bayern Munchen, Arturo Vidal, percaya bahwa merekrut bintang , Alexis Sanchez, akan membuat tim juara Bundesliga menjadi lebih baik.
Ia juga memuji rekannya di timnas Chile itu sebagai sosok yang 'spetakuler'.
Striker Gunners sudah lama disebut akan meninggalkan Emirates, usai terjadi kegagalan soal negosiasi kontrak barunya.
Dengan hanya setahun tersisa dalam kontraknya di Arsenal, Sanchez sudah beberapa kali dikaitkan dengan rencana pindah ke Manchester City, di mana Bayern juga dikabarkan tertarik padanya.
Pemain 28 tahun mencetak 24 gol di Premier League musim lalu, dan enam gol lainnya di kompetisi piala.
Sanchez juga mencetak gol ke gawang Jerman di Piala Konfederasi dan Vidal percaya rekannya itu bisa memberi banyak kontribusi pada juara Jerman.
Arturo Vidal
"Kita lihat saja apakah Alexis datang," tutur Vidal di Bild. "Saya masih belum tahu, saya mengenal dia dengan baik. Dia pemain spektakuler. Bersama dia, kami yakin akan berkembang."
"Kami sudah memiliki barisan pemain top. Kami adalah klub terbaik dunia."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Silvestre Ragu Martial ke Arsenal
Liga Inggris 26 Juni 2017, 23:00
-
Silvestre Dukung Arsenal Datangkan Lacazette
Liga Inggris 26 Juni 2017, 22:40
-
Martinez ke Valencia, Arsenal Terancam Krisis Kiper
Liga Inggris 26 Juni 2017, 22:00
-
City Ingin Tukar Aguero dengan Sanchez
Liga Inggris 26 Juni 2017, 21:20
-
Chambers: Inggris Punya Masa Depan Cerah
Piala Eropa 26 Juni 2017, 16:40
LATEST UPDATE
-
Bahagianya Marc Marquez Akhirnya Latihan Pakai Ducati Panigale V2 Usai Cedera Bahu
Otomotif 9 Januari 2026, 11:23
-
Kok Bisa Benjamin Sesko Yakin Man Utd Bakal Keluar dari Zaman Kegelapan?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:47
-
Pelatih Baru Persebaya Bernardo Tavares Waspadai Malut United
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 10:46
-
Mikel Arteta Kembali Gagal Kalahkan Arne Slot
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:25
-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 9 Januari 2026, 10:07
-
6 Pelajaran dari Arsenal vs Liverpool: Peluang Emas Terbuang di Emirates
Liga Inggris 9 Januari 2026, 09:48
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52





















KOMENTAR