Bola.net - - Bek Inggris U-21, Calum Chambers, mengklaim bahwa timnya memiliki masa depan cerah, terkait kehadiran para pemain muda.
Tim Singa Muda mengusung target untuk menjadi tim Inggris Junior kedua yang masuk babak final dalam dua bulan terakhir.
Inggris sukses menjadi juara Piala Dunia U-20 dan Toulon Tournament di Juni silam, usai sempat kalah di final Euro U-17 pada Mei lalu.
Tim U-21, sementara itu, sukses menang 3-0 atas Polandia pekan lalu untuk memastikan diri masuk semifinal sebagai juara Grup A dan bakal menghadapi Jerman.
Calum Chambers
"Ada masa depan cerah. Mereka memenangkan banyak hal, kami ingin melakukan hal yang sama. Ada tim senior juga. Mereka juga punya banyak pemain muda yang bagus," tutur Chambes di BBC.
"Persaingan antartim amat tinggi, namun kami mampu mengatasi tekanan dengan baik. Hal tersebut karena pengalaman yang kami punya usai bermain bersama di sebuah turnamen sebelumnya - seperti ketika kami juara di Toulon musim panas lalu."
"Ada atmosfer yang bagus, para pemain amat percaya diri. Semua orang bahagia kami lolos dari fase grup dan kami amat menantikan laga nanti. Kami sudah berlatih penalti, jadi ketika itu terjadi nanti, kami akan siap!"
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Silvestre Ragu Martial ke Arsenal
Liga Inggris 26 Juni 2017, 23:00
-
Silvestre Dukung Arsenal Datangkan Lacazette
Liga Inggris 26 Juni 2017, 22:40
-
Martinez ke Valencia, Arsenal Terancam Krisis Kiper
Liga Inggris 26 Juni 2017, 22:00
-
City Ingin Tukar Aguero dengan Sanchez
Liga Inggris 26 Juni 2017, 21:20
-
Chambers: Inggris Punya Masa Depan Cerah
Piala Eropa 26 Juni 2017, 16:40
LATEST UPDATE
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR