Gelaran tersebut diselenggarakan untuk mendukung gerakan Ayo Olahraga. Selain itu juga kado untuk dunia pers yang baru saja memperingati Hari Pers Nasional pada 9 Februari lalu.
“Journalist Games 2016 merupakan prakarsa yang harus diagendakan setiap tahun. Kegiatan ini sebagai kampaye bahwa Indonesia juga sebentar lagi akan menggelar TAFISA 2016, Asian Games 2018 dan kejuaraan lainnya," ujar Menpora Imam Nahrawi.
"Ini merupakan cikal bakal bagi lahirnya insan pers yang tidak hanya sehat intelektual tetapi secara fisik juga,” tambahnya.
Namun, tidak semua wartawan bisa ikut dalam agenda itu. Panitia pelaksana hanya mengundang beberapa forum wartawan dari kementerian yang biasa meliput di ibu kota. Agenda itu akan mempertandingkan lima cabang olahraga (Cabor), yakni futsal, tenis meja, bulu tangkis, tarik tambang dan traditional race yang meliputi lari bakiak, lari kelereng, dan balap karung.
“Kita jangan hanya menyaksikan olahraga tradisional dari negara lain dan abai dengan olahraga tradisional negeri sendiri,” ungkap Imam. [initial]
Baca Ini Juga:
- Komisi X: Pemerintah Tidak Punya Iktikad Baik
- Belum Dapat Perintah dari Presiden, Pemerintah Enggan Gabung Komite Ad-Hoc
- Agum Gumelar Kembali Undang Pemerintah di Rapat Komite Ad Hoc
- Agum Gumelar: Sudah Ada Spirit Antara Tim Ad-Hoc dan Pemerintah
- Bertemu Ketua Tim Ad-Hoc, Ini Komentar Menpora
- Agum Gumelar Akhirnya Bertemu Menpora Imam Nahrawi
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Istana Luruskan Kabar Terkait Pencabutan Sanksi Pembekuan PSSI
Bola Indonesia 24 Februari 2016, 23:54
-
Kemenpora Gelar Journalist Games 2016
Olahraga Lain-Lain 24 Februari 2016, 23:48
-
Menpora Pastikan Rio Haryanto Berlaga di F1
Otomotif 13 Februari 2016, 19:17
-
Menpora Hadiahi Marquez dan Pedrosa Kain Batik
Otomotif 13 Februari 2016, 15:30
-
Menpora 'Bantu' Marc Marquez Kalahkan Dani Pedrosa
Otomotif 13 Februari 2016, 15:15
LATEST UPDATE
-
Dua Pemain Binaan Persija Tampil Gemilang, Siap Tantang Persib
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 12:27
-
Prediksi Everton vs Wolves 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 12:13
-
Pelatih Top Liga Prancis Ini Masuk Bursa Manajer Baru Manchester United
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:53
-
Prediksi Crystal Palace vs Aston Villa 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:43
-
Prediksi Bournemouth vs Tottenham 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:23
-
Visi Darren Fletcher untuk Manchester United: Kembalikan DNA Setan Merah!
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:50
-
Dipercaya Jadi Caretaker MU, Darren Fletcher: Ini Beneran Kan?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:27
-
Burnley vs MU: Kobbie Mainoo Bisa Comeback?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:16
-
Manchester United dan Ole Gunnar Solskjaer Semakin Dekat untuk Balikan
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:02
-
BRI Super League: Ze Valente Mencapai Tonggak Penting 100 Laga
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 09:56
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40

























KOMENTAR