Malang hanya mampu menambah satu emas saja di nomor putra melalui Bintang Nawasakti di lintasan GOR Wilis Madiun, Senin (24/6). Bintang menjadi yang tercepat dengan torehan waktu 50,70 detik.
Medali perak di nomor 400 meter ini jatuh kepada Selamet Rizki. Wakil dari Kab. Banyuwangi tersebut menorehkan catatan waktu 51,55 detik. Pelari Kabupaten Probolinggo, Mahrus dengan catatan waktu 52,38 detik harus puas dengan medali perunggu.
Namun, ambisi Kota Malang untuk mengawinkan gelar di lari nomor 400 meter ini harus kandas. Sprinter putri andalan mereka, Abella I. Jayanti harus rela mendapatkan medali perak. Catatan waktu 60,16 detik pelari yang karib disapa Bella ini masih kalah cepat dari Yuni Ika Lestari asal Kabupaten Bojonegoro. Yuni menyabet emas dengan waktu 60,07 detiknya. Sedangkan untuk medali perunggu jatuh kepada pelari putri Banyuwangi, Nikmatul Nafiah dengan waktu 61,32 detik.
Sementara dari lari 1500 meter yang baru mempertandingkan nomor putri, emas jatuh kepada pelari Kab. Bondowoso, Uzifatul Jannah dengan catatan waktu 5'11"27. Untuk medali perak didapatkan pelari Kab. Lamongan yang menorehkan waktu 5'13"27, Esti Alifia. Pelari Kota Pasuruan, Melly Mileniyah H. harus puas dengan medali perunggu yang didapatkan melalui catatan waktu 5'17"32. (fjr/kny)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Sidoarjo Lolos, Gresik Tersingkir
Bola Indonesia 24 Juni 2013, 22:33
-
Kab Malang Rebut Emas Atletik via Lompat Tinggi
Olahraga Lain-Lain 24 Juni 2013, 18:50
-
Kota Malang Gagal Kawinkan Gelar Lari 400 Meter
Olahraga Lain-Lain 24 Juni 2013, 18:35
-
Kota Kediri Kawinkan Gelar Lari 100 Meter
Olahraga Lain-Lain 24 Juni 2013, 17:00
-
Malang dan Sidoarjo Buka Peluang
Bola Indonesia 23 Juni 2013, 22:57
LATEST UPDATE
-
Evaluasi Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025: Progres Terlihat, PR Masih Ada
Tim Nasional 19 November 2025, 04:25
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
























KOMENTAR