Bola.net - Kontingen Indonesia menambah koleksi medali emas di SEA Games 2019 dari cabang olahraga (cabor) pentathlon modern. Tak tanggung-tanggung, dua medali emas disabet oleh Dea Salsabila Putri di nomor putri dan Muhammad Taufik di nomor putra.
Pada pertandingan yang diselenggarakan di Subic Way Broadwalk, Kamis (5/12/2019) itu, Dea mencatatkan waktu tercepat dengan 00:15:23.59, mengungguli Sangngio Natpapat dari Thailand dan Tung Kaixin Shermaine dari Singapura.
Kemenangan juga diraih di nomor putra. Indonesia diwakili oleh Muhammad Taufik dan Frada Saleh Harahap. Taufik menjadi yang terbaik dengan catatan waktu 00:13:02.24. Ia mengungguli wakil Filipina dan Singapura.
Sementara itu, Frada di peringkat keempat dengan catatan waktu 00:14:10.30. Kemenangan tersebut menambah jumlah medali emas yang diraih kontingen Indonesia pada SEA Games 2019.
Disadur dari: Bolacom/Penulis: Aditya Wicaksono/Editor: Aning Jati/Dipublikasi: 5 Desember 2019
Baca Juga:
- SEA Games 2019 Bukti Masa Depan Angkat Besi Indonesia Tetap Cerah
- Indra Sjafri Vs Sundramoorthy: Duel Pelatih Legendaris di SEA Games 2019
- Tim Basket Indonesia Akui Sulit Tembus Pertahanan Thailand
- Ini Rekor Pertemuan Timnas Indonesia U-22 Vs Laos di SEA Games
- SEA Games: Prediksi Timnas Indonesia U-22 vs Laos 5 Desember 2019
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tuntaskan Fase Grup SEA Games 2019, Ini 5 Catatan Manis Timnas Indonesia U-22
Tim Nasional 5 Desember 2019, 20:15
-
Sepak Bola SEA Games 2019, Osvaldo Haay Puncaki Daftar Top Skor
Tim Nasional 5 Desember 2019, 19:16
-
Tembus Semifinal SEA Games 2019, Timnas Indonesia U-22 Jumpa Myanmar
Tim Nasional 5 Desember 2019, 18:02
-
Hasil Pertandingan Timnas Indonesia U-22 vs Laos U-22: 4-0
Tim Nasional 5 Desember 2019, 17:05
LATEST UPDATE
-
Rodrygo Bangkit di Real Madrid: Dari Terpinggirkan Jadi Andalan Xabi Alonso
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 17:59
-
Arsenal vs Liverpool: Ibarat Misi Mustahil untuk The Reds
Liga Inggris 8 Januari 2026, 17:28
-
Satu Sentuhan Darren Fletcher, Kesalahan Fatal Amorim di MU Langsung Terbongkar
Liga Inggris 8 Januari 2026, 17:16
-
Prediksi Susunan Pemain Milan vs Genoa: Allegri Turunkan Kekuatan Terbaik?
Liga Italia 8 Januari 2026, 17:12
-
Raphinha Lempar Peringatan ke Real Madrid dan Atletico: Barcelona Siap!
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 16:59
-
Arsenal vs Liverpool: Saka Kembali Starter, Ini Prediksi Line-up The Gunners
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:57
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 16:40
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 7-9 Januari 2026
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:37
-
Pemain yang Bikin Chelsea Kelabakan, Harry Wilson Punya Sentuhan Magis!
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:27
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR