Pendapat di atas tadi dikemukakan oleh Mayweather sendiri. Petinju asal Amerika yang tak pernah kalah di 47 duel tersebut memprediksi jika Pacquiao bakal ketakutan melawan petinju yang tak pernah merasakan kekalahan sebelumnya,
"Saya tidak pernah merasakan kekalahan. Saya tidak tahu bagaimana rasanya kalah. Tetapi jika seorang petinju pernah kalah, ia akan mengalami keraguan dalam pikirannya," ucap Mayweather kepada reporter di MGM Grand seperti dirilis Sportsmole.
Berbeda dengan Mayweather yang tak pernah tunduk kepada lawannya, Pacquiao sudah dua kali menelan kekalahan. Petinju asal Filipina itu menelan 5 kekalahan dalam 64 laga, dua di antaranya didapatnya secara beruntun melawan Timothy Bradley dan Juan Manuel Marquez di tahun 2012. [initial]
Baca Juga
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Status Unbeaten Mayweather Bakal Intimidasi Pacquiao
Olahraga Lain-Lain 30 April 2015, 16:59
-
Mayweather Sebut Pacquiao Ceroboh Dan Berbahaya
Olahraga Lain-Lain 30 April 2015, 16:54
-
Pacquiao Sudah Kembali Menemukan Insting Pembunuh
Olahraga Lain-Lain 30 April 2015, 16:44
-
Paket Nonton Duel Mayweather Bareng Holyfield Laku Rp 500 Juta
Olahraga Lain-Lain 30 April 2015, 16:04
-
Ini Dia Makanan Tidak Sehat Favorit Mayweather Jr
Olahraga Lain-Lain 29 April 2015, 16:45
LATEST UPDATE
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR