Seminar yang berlangsung 18-27 Mei itu merupakan seminar Kyorugi yang ke-74 dan Poomsae yang ke-20.
"Seminar ini diikuti para wasit internasional dari 29 negara, dimaksudkan untuk menyatukan sudut pandang para wasit yang memimpin pertandingan!" Kata Ketua Pengurus Besar Taekwondo Indonesia (PB TI) Mayjen TNI Marciano Norman seusai membuka seminar wasit tersebut, Sabtu.
"Selain itu seminar ini dimaksudkan untuk menambah kualitas wasit, dan ini merupakan permintaan dari federasi taekwondo dunia," katanya seperti yang dilansir Antara.
Menurutnya, masalah yang muncul pada pertandingan adalah tentang perwasitan.
"Untuk pertandingan mendatang para wasit agar memiliki pandangan yang sama, karena dalam event internasional masalah muncul karena pandangan wasit yang berbeda," tambahnya.
Sementara itu, Ketua PB TI mengaku bahwa Indonesia masih kekurangan dalam jumlah wasit internasional yang dimiliki.
"Kami hanya punya 11 wasit internasional, dan ini masih kurang jumlahnya," katanya.
Marciano Norman juga mempunya harapan agar para wasit Indonesia bisa berkiprah di event internasional.
"Kami berharap wasit Indonesia juga berkesempatan memimpin pertandingan di event internasional seperti Kejuaraan dunia," katanya.
"Kami juga berharap dengan itu, para wasit bisa mengangkat nama baik negara," tambahnya. (ant/opw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
UTI Pro Raih Satu Perak dan Dua Perunggu di US Open
Olahraga Lain-Lain 25 Februari 2013, 13:35
-
Taekwondoin YUTI Dan UTI Pro Berprestasi Di Jerman
Olahraga Lain-Lain 3 Februari 2013, 21:51
-
1632 Peserta Tampil di Jakarta Taekwondo Festival 2013
Olahraga Lain-Lain 27 Januari 2013, 16:22
-
PB TI Siapkan Uji Tanding Berkala Bagi Timnas Taekwondo
Olahraga Lain-Lain 22 Januari 2013, 18:00
LATEST UPDATE
-
Hasil Barcelona vs Athletic Club: Pesta Gol, Blaugrana ke Final
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 05:38
-
Hasil Burnley vs Man United: Dua Gol Benjamin Sesko Warnai Debut Darren Fletcher
Liga Inggris 8 Januari 2026, 05:31
-
Hasil Napoli vs Lecce: Partenopei Selamat dari Kekalahan Setelah Tertinggal 0-2
Liga Italia 8 Januari 2026, 03:37
-
Prediksi Arsenal vs Liverpool 9 Januari 2026
Liga Inggris 8 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Milan vs Genoa 9 Januari 2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Atletico Madrid vs Real Madrid 9 Januari 2026
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 02:00
-
Tempat Menonton Man City vs Brighton: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 01:09
-
Prediksi PSG vs Marseille 9 Januari 2026
Liga Eropa Lain 8 Januari 2026, 01:00
-
Tempat Menonton Fulham vs Chelsea: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 00:35
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR