
"Di dalamnya tidak ada kepentingan apa-apa kecuali untuk memajukan taekwondo Indonesia dan semua ini demi kejayaan Indonesia," ujar Lioe Nam Khiong.
Dilanjutkannya lagi, kepengurusan UTI Pro baru saja dilantik dan kukuhkan Badan Olahraga Profesional Indonesia (BOPI), di Jakarta, Minggu (4/11) malam. Kesempatan tersebut, berlangsung di markas YUTI, Pantai Indah Kapuk, Jakarta Utara. Turut hadir para kerabat Lioe Nam Khiong dari Korea Selatan, Malaysia, Singapura dan Thailand untuk memberikan dukungan.
Keberadaan UTI Pro kini dilindungi Undang-Undang Sistem Keolahragaan Nasional No. 3 Tahun 2005. Dikatakannya lagi, UTI Pro telah terdaftar sebagai anggota BOPI melalui surat nomor 018/BOPI/X/2012 dan tercatat sebagai anggota BOPI yang ke-11.
Sementara itu, Ketua Umum UTI Pro, Ngatino melanjutkan, semua pengurus dan seluruh jajaran UTI Pro harus bisa menjaga kesatuan dan persatuan dengan menghindari perpecahan. Semua diharapkan berjalan sesuai dengan aturan yang jelas dan berbuat untuk kepentingan Merah Putih.
"Mari kita berkontribusi untuk bangsa dan negara. Yang penting kita berbuat dan menghasilkan atlet-atlet kaliber internasional," tegasnya. (esa/kny)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
UTI Pro Janji Hasilkan Atlet-Atlet Kaliber Internasional
Olahraga Lain-Lain 5 November 2012, 19:05
-
BOPI: Prestasi UTI Pro Harus Bersinergi Dengan PB TI
Olahraga Lain-Lain 5 November 2012, 18:51
-
Jatim Sabet Dua Medali di Best Of The Best I YUTI
Olahraga Lain-Lain 4 November 2012, 08:40
-
Kejurnas YUTI Cup I Best of The Best Siap Digelar
Olahraga Lain-Lain 1 November 2012, 16:35
-
YUTI Selenggarakan Seminar dan Kepelatihan Wasit Poomsae
Olahraga Lain-Lain 26 September 2012, 18:15
LATEST UPDATE
-
Rapor Pemain Liverpool: Performa Solid Bikin Arsenal Kehilangan Taji
Liga Inggris 9 Januari 2026, 06:07
-
Hasil Milan vs Genoa: Akhir Dramatis yang Menguntungkan Inter Milan
Liga Italia 9 Januari 2026, 06:00
-
Rapor Pemain Arsenal: Gyokeres Gagal Bersinar Saat The Gunners Ditahan Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:50
-
Hasil Real Madrid vs Atletico Madrid: El Clasico di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 05:44
-
Man of the Match Arsenal v Liverpool: Gabriel Magalhaes
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:30
-
Hasil Arsenal vs Liverpool: Saling Tekan, Gol Tak Kunjung Datang
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:04
-
Hasil Al-Nassr vs Al-Qadisiyah: Ronaldo Cetak Gol, tapi Tim Tuan Rumah Tetap Kalah
Asia 9 Januari 2026, 03:29
-
Tempat Menonton Arsenal vs Liverpool: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 00:30
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR