
Optimisme ini diapungkan Sekretaris YUTI Jatim, Ferry Hadijaya dengan merujuk pada hasil gemilang di Kejurwil YUTI 1 Semarang 2-3 Juni lalu. Dalam kejuaraan tersebut, YUTI Jatim yang mengirimkan 20 atlet sukses menggondol 8 medali emas, 2 perak dan 7 perunggu. Padahal mereka harus bersaing ketat dengan 500-an peserta dari 9 kota. Yakni DKI, Banten, Jabar, Jateng, DIY, Jatim, Bali, NTT dan NTB.
"Hasil yang dicapai ini melebihi target kami yang sebenarnya hanya 5 emas," ungkap Ferry di sela-sela kunjungannya ke KONI Jatim.
Delapan taekwondoin yang mendapatkan emas di Kejurwil tersebut yaitu Annisa Putri kelas under 46 kg, Rangga kelas under 80 kg, Sarah kelas over 73 kg, Catur kelas under 73 kg, Macho Virgonta kelas under 68 kg, Cahyo Tri under 87 kg, Syahrizal kelas over 87 dan Christian di kelas Poomsae Putera.
"Untuk Cahyo dan Catur keduanya akan diterjunkan dalam PON XVIII mendatang. Kita optimis keduanya bisa mendapatkan emas di Riau," tegasnya. (fjr/kny)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
YUTI Optimis Atletnya Sumbang Emas PON Untuk Jatim
Olahraga Lain-Lain 6 Juni 2012, 20:00
-
KONI Jatim Tak Mau Atlet Asal Try Out ke Luar Negeri
Olahraga Lain-Lain 31 Mei 2012, 20:20
-
Atlet Motor Prix Maluku Gagal Lolos Seleksi Pra PON
Otomotif 16 Mei 2012, 18:15
-
Empat Venue PON Ditargetkan Rampung Agustus
Olahraga Lain-Lain 11 Mei 2012, 07:35
-
'Selamat Datang Sang Juara', Lagu Tema PON 2012
Olahraga Lain-Lain 10 Mei 2012, 20:05
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Timnas Indonesia U-23 vs Mali U-23 di Indosiar - Friendly Match
Tim Nasional 18 November 2025, 18:01
-
Link Live Streaming La Liga 2025/26: Barcelona vs Athletic Bilbao, Tayang di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:51
-
Simak Jadwal La Liga 2025/26 Pekan ke-13, Tayang Eksklusif di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:41
-
Man United vs Arsenal: Duo EPL Berebut Wonderkid 18 Tahun Olympiakos yang Lagi Naik Daun
Liga Inggris 18 November 2025, 17:01
-
Nonton Live Streaming Timnas Indonesia U-23 vs Mali di Indosiar Malam Ini
Tim Nasional 18 November 2025, 17:01
-
Rekam Jejak Timur Kapadze di Timnas Uzbekistan: Berapa Kemenangan yang Mampu Diraih?
Tim Nasional 18 November 2025, 16:54
-
Dua Wajah Florian Wirtz: Tajam untuk Timnas Jerman, Meredup di Liverpool
Liga Inggris 18 November 2025, 16:39
-
Disebut Sudah Habis, Bintang MU Ini Justru Jadi Pemain yang Krusial untuk Timnas Brasil
Liga Inggris 18 November 2025, 16:08
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55
























KOMENTAR