Dalam sebuah video yang diunggah melalui situs Youtube, Fadhli memperlihatkan aksi ganasnya di lapangan, saat memimpin pertandingan antara Al Arabi kontra Al Naser.
Di laga tersebut, Fadhli tak hanya mengeluarkan serentetan kartu merah untuk para pemain Al Naser, namun juga serangan secara fisik yang dilakukannya kepada pemain. Pertandingan itu sendiri berakhir dengan skor 4-1 untuk Al Arabi.
Insiden berawal ketika Fadhli memberikan hadiah penalti bagi Al Arabi, di mana para pemain Al Naser tidak bisa menerima keputusan yang dianggap berat sebelah tersebut. Rupanya, protes keras pemain Al Naser justru dibalas dengan pukulan oleh sang pengadil.
Bukannya meredam kericuhan, Fadhli justru melepas tendangan kepada pemain Al Naser lain, sembari mengganjar pemain Al Naser dengan beberapa kartu merah. Tak hanya sampai di situ, ia bahkan mengusir seorang pemain Al Naser yang sedang berada di bench.
Untuk menyaksikan ganasnya aksi Fadhli, berikut cuplikan kejadian di pertandingan Al Arabi versus Al Naser.
(yt/atg)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Aksi Henry Terekam Dalam Flipbooks
Open Play 26 Oktober 2013, 05:01 -
Aksi Ganas Wasit Predator di Liga Kuwait
Open Play 26 Oktober 2013, 03:40 -
Highlights UEL: PAOK 3-2 Maccabi Haifa
Open Play 25 Oktober 2013, 10:40 -
Highlights UEL: Shakhter 1-1 AZ Alkmaar
Open Play 25 Oktober 2013, 10:39 -
Highlights UEL: Anzhi 1-0 Tromso
Open Play 25 Oktober 2013, 10:38
LATEST UPDATE
-
Meski Jarang Main, Rodrygo Merasa Lebih Nyaman di Era Xabi Alonso
Liga Spanyol 4 Oktober 2025, 15:25 -
Klasemen Sementara MotoGP 2025 Usai Sprint Race Seri Indonesia di Mandalika
Otomotif 4 Oktober 2025, 14:34 -
Hasil Lengkap dan Klasemen Pembalap MotoGP 2025
Otomotif 4 Oktober 2025, 14:34 -
Update Klasemen Pembalap MotoGP 2025
Otomotif 4 Oktober 2025, 14:34 -
Cukai Rokok Bikin Puluhan Ribu Orang Kena PHK, Menkeu Akhirnya Ambil Keputusan Ini
News 4 Oktober 2025, 14:30 -
Inter Kehilangan Thuram, Ancaman Cremonese di Depan Mata
Liga Italia 4 Oktober 2025, 13:55
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR