
Bola.net - Striker Chelsea, Olivier Giroud menghebohkan dunia maya usai membagikan video yang menunjukkan dirinya mencetak gol indah di sesi latihan The Blues.
Giroud baru saja membawa Chelsea menjadi juara Liga Champions dengan mengalahkan Manchester City 3-1 pada partai final yang digelar di Estadio do Dragao, Porto akhir pekan kemarin.
Usai gelaran final tersebut, Giroud rupanya memutuskan untuk membuat akun TikTok pribadinya, dan membagikan video pertamanya pada Selasa (1/6/2021).
Gol Indah Giroud
Dalam video tersebut, Giroud terlihat sukses mencetak gol dengan cara melakukan tendangan voli gunting yang membuat bola melaju keras tanpa bisa dihentikan kiper.
@oliviergiroud 🇫🇷 Bien joué, tu m'as trouvé, bienvenue sur mon TikTok 💪 🇬🇧 Well done, you've found me, welcome on my TikTok 💪
♬ son original - Olivier Giroud
Giroud memang bisa dibilang sebagai spesialis pencetak gol indah. Bomber asal Prancis itu pernah mendapat penghargaan Puskas Award atas gol yang ia cetak kala masih memperkuat Arsenal.
Pada musim 2020/21 kemarin, Giroud juga sempat menceak gol salto spektakuler ke gawang Atletico Madrid di babak 16 besar Liga Champions.
Sumber: TikTok @oliviergiroud
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Chelsea Mulai Operasi Pemulangan Romelu Lukaku
Liga Inggris 2 Juni 2021, 22:00
-
Masih Ada Rasa, Bayern Kembali Dekati Hudson-Odoi
Bundesliga 2 Juni 2021, 20:41
-
Tolak Chelsea, Harry Kane Diyakini Bakal Berlabuh ke Klub Manchester
Liga Inggris 2 Juni 2021, 17:40
LATEST UPDATE
-
Prediksi Timnas Indonesia U-22 vs Mali 18 November 2025
Tim Nasional 17 November 2025, 17:54
-
Pertahanan Solid Persib Bandung Jadi Kunci Sukses di BRI Super League dan Pentas Asia
Bola Indonesia 17 November 2025, 17:48
-
Timnas Spanyol Menggila! Belum Terkalahkan di 30 Laga Sejak Awal 2023
Piala Dunia 17 November 2025, 17:05
-
Berubah Pikiran, Manchester United Bakal Lepas Joshua Zirkzee di Januari 2026?
Liga Inggris 17 November 2025, 16:40
-
Eks Chelsea Ini Bakal Gabung Manchester United di Januari 2026?
Liga Inggris 17 November 2025, 16:22
-
Nasib Tragis 2 Raksasa Afrika: Ketika Nigeria dan Kamerun Gagal ke Lolos Piala Dunia 2026
Piala Dunia 17 November 2025, 16:20
-
Gerard Pique Yakin Timnas Indonesia Suatu Hari Nanti Bakal Lolos ke Piala Dunia
Tim Nasional 17 November 2025, 16:16
-
3 Makanan Indonesia Terfavorit Jay Idzes: Kelezatannya Bikin Kuliner Italia Pun Kalah
Bolatainment 17 November 2025, 16:10
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR