
Bola.net - Petenis Kanada berusia 19 tahun, Bianca Andreescu membuat kejutan dengan kesuksesannya mengalahkan Serena Williams dalam laga final US Open 2019 dengan skor 6-3, 7-5 2019 di Arthur Ashe Stadium, Sabtu (7/9/2019).
Andreescu kini tak terkalahkan dalam delapan pertemuan melawan peringkat 10 besar dunia dan membukukan berbagai rekor usai. Ia menjadi petenis Kanada pertama yang memenangkan Grand Slam. Andreescu juga tercatat sebagai remaja pertama yang menjuarai Grand Slam sejak Maria Sharapova menguasai Wimbledon 2014.
Berikut video highlights aksi Bianca Andreescu di final US Open 2019.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Galeri Foto: Rafael Nadal Emosional Usai Juarai US Open 2019
Open Play 9 September 2019, 12:00
-
Highlights Aksi Rafael Nadal Menangi US Open 2019 Usai Laga 5 Jam
Open Play 9 September 2019, 11:32
-
5 Jam Berlaga, Rafael Nadal Sukses Juarai US Open 2019
Tenis 9 September 2019, 11:23
-
Highlights Bianca Andreescu Jegal Serena Williams di Final US Open 2019
Open Play 9 September 2019, 08:33
-
Masih Belia, Bianca Andreescu Bungkam Serena Williams di Final US Open
Tenis 9 September 2019, 08:30
LATEST UPDATE
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
-
Prediksi Timnas Indonesia U-22 vs Mali 18 November 2025
Tim Nasional 17 November 2025, 17:54
-
Pertahanan Solid Persib Bandung Jadi Kunci Sukses di BRI Super League dan Pentas Asia
Bola Indonesia 17 November 2025, 17:48
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55



















KOMENTAR