Bola.net - PSS Sleman sukses meraih tiga poin di pekan keenam BRI Liga 1 2022/23. Bertamu ke markas Persik Kediri, PSS Sleman berhasil menang dengan skor 2-0.
Gol kemenangan PSS dicetak Irkham Mila dan Kim Kurniawan yang masing-masing dicetak di akhir babak pertama dan akhir babak kedua.
Bagi Bolaneters yang ketinggalan menyaksikan laga seru ini, kalian bisa menyaksikan cuplikan pertandingannya di atas.
Susunan Pemain Kedua Tim
Persik Kediri (4-4-2): Kartika Ajie; Yusuf Meiliana, M.Sabillah, Arthur Silva, M.Rifaldi; Renan Silva, Rohit Chand, Pahabol, Fitra Ridwan; Arsyad Yusgiantoro, Riyanto Abiyoso
Pelatih: Jan Saragih (Caretaker)
PSS Sleman (4-2-3-1): M.Ridwan; B.Nirwanto, Tallyson, Jihad, Derry Rachman; Manda Cingi, Ze Valente; Irkham Mila, Fandi Eko, Todd Ferre; Chagas
Pelatih: Seto Nurdyantoro
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Highlights BRI Liga 1: Persis Solo 1-0 Madura United
Open Play 23 Agustus 2022, 22:17
-
Highlights BRI Liga 1: Persikabo 1973 0-1 Bhayangkara FC
Open Play 23 Agustus 2022, 20:45
-
Highlights BRI Liga 1 2022/23: Borneo FC Samarinda 3-0 Dewa United
Open Play 23 Agustus 2022, 20:14
-
Highlights BRI Liga 1 2022/23: Persik Kediri 0-2 PSS Sleman
Open Play 23 Agustus 2022, 18:11 -
Highlights BRI Liga 1 2022/23: Persib Bandung 2-3 Bali United
Open Play 23 Agustus 2022, 18:01
LATEST UPDATE
-
Kabar Baik untuk Interisti! Hasil Tes Denzel Dumfries Jelang Derby Milan Diumumkan
Liga Italia 18 November 2025, 08:37
-
Solusi Panik? AC Milan Pertimbangkan Pulangkan Thiago Silva di Usia 41 Tahun!
Liga Italia 18 November 2025, 08:15
-
Lingkaran Setan Timnas Italia: Mengapa Azzurri Gagal di Kualifikasi Piala Dunia (Lagi)?
Piala Dunia 18 November 2025, 08:05
-
Sah! Erick Thohir Kini Kuasai 100% Saham Oxford United
Liga Inggris 18 November 2025, 07:38
-
Prediksi Spanyol vs Turki 19 November 2025
Piala Dunia 18 November 2025, 06:45
-
Prediksi Brasil vs Tunisia 19 November 2025
Amerika Latin 18 November 2025, 06:30
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55
























KOMENTAR