Hasil akhir: Portugal 2-1 Belanda
Pencetak gol: Van der Vaart (11'), Ronaldo (28', 74')
Wasit: Nicola Rizzoli
Stadion: Metalist, Kharkiv, Ukraina
Jumlah penonton: 37,445
Dua gol Cristiano Ronaldo membawa Portugal menang 2-1 atas dalam pertandingan terakhir mereka di Grup B Piala Eropa 2012, sementara satu-satunya gol Belanda ditorehkan oleh Rafael Van der Vaart menit 11.
Tragis, Belanda harus mengakhiri kiprah mereka di Euro kali ini dengan hasil tanpa poin di fase grup baik melawan , maupun Portugal. Di perempatfinal, Portugal akan menantang juara Grup A Republik Ceko, sedangkan Jerman akan ditantang yang menjadi runner up Grup A.
Susunan Pemain:
Portugal: Rui Patricio; Bruno Alves, Pepe, Fabio Coentrao, Joao Pereira; Miguel Veloso, Joao Moutinho, Raul Meireles (Custodio 72'); Nani Rolando (87'), Cristiano Ronaldo; Helder Postiga (Oliveira 64').
Belanda: Stekelenburg; Van der Wiel, Mathijsen, Vlaar, Willems (Afellay, 67); Nigel de Jong, Sneijder, Robben, Van der Vaart; Huntelaar, Van Persie.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prediksi Grup C Euro 2012 Versi Ancelotti
Piala Eropa 18 Juni 2012, 23:51 -
Beckham: Gerrard Gelandang Terhebat Dunia
Liga Eropa UEFA 18 Juni 2012, 23:50 -
Rosicky Jalani Perawatan di Praha
Piala Eropa 18 Juni 2012, 23:45 -
Prandelli: Trap Terlalu Mengenal Italia
Piala Eropa 18 Juni 2012, 23:27 -
FIGC: Prandelli Sampai Piala Dunia 2014
Piala Eropa 18 Juni 2012, 23:05
LATEST UPDATE
-
Breaking News! Ruben Amorim Mainkan Senne Lammens Jadi Starter Lawan Sunderland!
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 20:05 -
Link Live Streaming Arsenal vs West Ham - Nonton Premier League di Vidio
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 20:02 -
Bos MU: Sunderland Berpotensi Bikin Prahara di Old Trafford!
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 19:28 -
MU vs Sunderland: Ruben Amorim Berharap Tuah 2 Pemain Setan Merah Ini
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 18:32 -
Diikuti 8 Tim, Saksikan Keseruan Final Four Livoli Divisi Utama 2025 Eksklusif di MOJI
Voli 4 Oktober 2025, 17:07 -
Liverpool Harus Perbaiki Performa Tandang untuk Bisa Bersaing di Semua Kompetisi
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 16:52 -
Real Madrid Temukan Duet Emas Baru: Mbappe dan Guler
Liga Spanyol 4 Oktober 2025, 16:43
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR