Bola.net - - Arema FC hanya bisa bermain imbang 1-1 saat menjamu PSM Makassar dalam lanjutan kompetisi Go-Jek Liga 1 bersama Bukalapak di Stadion Kanjuruhan, Kabupaten Malang, Minggu .
Pertandingan ini berlangsung dengan cukup seru karena kedua tim sama-sama bermain terbuka. Namun PSM bisa unggul lebih dahulu melalui Marc Klok pada menit 75. Sementara Arema bisa menyamakan kedudukan dua menit berselang melalui Thiago Furtuoso.
Hasil imbang ini membuat PSM Makassar naik ke peringkat kedua klasemen sementara Go-Jek Liga 1 bersama Bukalapak. Dari delapan pertandingan anak-anak asuhan Robert Rene Alberts itu mengoleksi 14 poin. Poin mereka sama dengan Persipura Jayapura tapi Persipura harus rela menempati posisi tiga karena kalah selisih gol.
Di sisi lain Arema makin terpuruk. Tim asuhan Joko Susilo itu kini menempati dasar klasemen dengan meraih hanya enam poin saja dari delapan pertandingan.
Susunan Pemain:
Arema FC: Ribowo; Indra, Arthur, Purwaka, Alfarizi; Hanif, Ahmet, Dendi; Rivaldi, Furtuoso, Dedik.
PSM Makassar: Rivky; Zulkifli, Hendra, Abdul Rahman, Wasyiat; Pellu, Klok, Pluim; Rasyid, Ferdinand, Rahmat.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Highlights Liga 1: Arema FC 1-1 PSM Makassar
Open Play 13 Mei 2018, 19:10
-
Highlights La Liga: Real Madrid 6-0 Celta Vigo
Open Play 13 Mei 2018, 08:08
-
Highlights Liga 1: Persija Jakarta 0-2 Madura United
Open Play 13 Mei 2018, 02:08
-
Highlights Liga 1: Borneo FC 2-2 Persebaya Surabaya
Open Play 11 Mei 2018, 18:41
-
Highlights Premier League: Manchester City 3-1 Brighton
Open Play 10 Mei 2018, 07:58
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Roma vs Sassuolo - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 10 Januari 2026, 17:00
-
Prediksi Susunan Pemain Chelsea vs Charlton, Debut Liam Rosenior
Liga Inggris 10 Januari 2026, 16:49
-
Harry Maguire Bakal Comeback di Laga MU vs Brighton, Tapi...
Liga Inggris 10 Januari 2026, 15:30
-
Marc Klok, Adam Alis, dan 2 Mantan Pemain Persija yang Kini Membela Persib
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 15:28
-
Live Streaming Man City vs Exeter City - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 10 Januari 2026, 15:00
-
Aspar Team Sebut CFMoto Godok Rencana Balapan di MotoGP, Tapi Jalannya Takkan Mulus
Otomotif 10 Januari 2026, 14:47
-
Darrren Fletcher Pastikan MU Bakal All-In ke FA Cup
Liga Inggris 10 Januari 2026, 14:15
-
Login! Arsenal Ramaikan Perburuan Transfer Marc Guehi
Liga Inggris 10 Januari 2026, 13:30
-
Luis Enrique Enggan Perpanjang Kontrak di PSG, MU Siaga Satu!
Liga Inggris 10 Januari 2026, 12:30
-
Bandung BJB Tandamata Buka Proliga 2026 dengan Kemenangan Meyakinkan, Risco Herlambang Puas
Voli 10 Januari 2026, 11:40
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR