
Bola.net - Atalanta berhasil menghajar Valencia dengan skor telak 4-1 dalam laga leg pertama babak 16 besar Liga Champions 2019-20 yang digelar di San Siro, Kamis (20/2/2020) dini hari WIB.
Hans Hateboer menjadi bintang kemenangan Atalanta dengan memborong dua gol, sedangkan dua gol lainnya masing-masing dicetak Josip Ilicic dan Remo Freuler. Valencia sempat mencetak gol hiburan lewat Denis Cheryshev.
Berikut cuplikan jalannya pertandingan ini selengkapnya:
Hasil ini tentu membuat Atalanta sudah menginjakkan satu kaki mereka di babak perempat final. Namun, Valencia masih memiliki kesempatan membalikkan keadaan dalam laga leg kedua di Mestalla, pertengahan Maret mendatang.
Susunan Pemain
Atalanta: Pierluigi Gollini; Rafael Toloi, Jose Luis Palomino, Mattia Caldara (Duvan Zapata 75'); Hans Hateboer, Marten de Roon, Remo Freuler, Robin Gosens; Mario Pasalic (Adrien Tameze 90'); Josip Ilicic, Alejandro Gomez (Ruslan Malinovsky 81').
Valencia: Jaume Domenech; Daniel Wass, Eliaquim Mangala, Mouctar Diakhaby, Jose Gaya; Ferran Torres, Daniel Parejo, Carlos Soler; Maxi Gomez (Kevin Gameiro 73'), Goncalo Guedes (Denis Cheryshev 64').
Sumber: Vidio.com
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liverpool Dikalahkan Atletico, Salah Kena Damprat Gullit, Kenapa?
Liga Champions 20 Februari 2020, 22:18
-
Peringatan Messi untuk Barcelona Jelang Lawan Napoli
Liga Champions 20 Februari 2020, 21:24
-
Messi Masih tak Bisa Temukan Penjelasan Atas Kekalahan Barcelona dari Liverpool
Liga Champions 20 Februari 2020, 18:27
-
Tanpa Liga Champions, Messi Sebut Man City Bakal Ambyar
Liga Champions 20 Februari 2020, 17:57
-
4 Fakta Menarik Dari Performa Luar Biasa Atalanta Musim Ini
Liga Italia 20 Februari 2020, 15:15
LATEST UPDATE
-
Drama Penalti di Basra: Irak Kalahkan Uni Emirat Arab 2-1, Jaga Asa ke Piala Dunia 2026
Piala Dunia 19 November 2025, 09:16
-
Evaluasi Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025: Progres Terlihat, PR Masih Ada
Tim Nasional 19 November 2025, 04:25
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
























KOMENTAR