
Hasil akhir Olimpiade London 2012: Brasil 3-1 Belarusia
Pencetak gol: Brasil: 15' Alexandre Pato, 65' Neymar, 90+3' Oscar | Belarusia: 9' Renan Bressan
Stadion: Old Trafford
Dua assist brilian serta sebuah gol tendangan bebas indah bawa taklukkan Belarusia 3-1. Kemenangan ini memastikan Selecao lolos ke perempat final Olimpiade London 2012.
Sempat tertinggal terlebih dulu menit ke-9 oleh gol Renan Bressan, skuad Mano Menezes mampu bangkit dengan membalikkan skor 3-1 lewat gol-gol Alexandre Pato menit ke-15, menit 65 dan diakhiri dengan gol pemain baru , , di injury time babak kedua.
Susunan Pemain:
Starting XI Brasil : Neto, Rafael, Thiago Silva, Juan, Marcelo, Sandro, Romulo, Oscar, Pato , Neymar, Hulk
Starting XI Belarusia : Gutor, Kozlov, Politevich, Kuzmenok, Polyakov, Baga, Gordeychuk, Dragun, Renan Bressan, Aleksievich, Kornilenko
(dm/opw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Highlights Olimpiade London 2012: Brasil 3-1 Belarusia
Open Play 30 Juli 2012, 12:02 -
Olimpiade: Neymar Lesatkan Brasil ke Perempat Final
Bola Dunia Lainnya 30 Juli 2012, 00:34 -
Neymar: Penampilan Brasil Perlu Diperbaiki
Bola Dunia Lainnya 27 Juli 2012, 11:05 -
Highlights Olimpiade 2012: Brasil 3-2 Mesir
Open Play 27 Juli 2012, 10:53 -
Ganso Tampik Rumor Kepergiannya
Bola Dunia Lainnya 23 Juli 2012, 04:00
LATEST UPDATE
-
Cetak Gol Lagi, Benjamin Sesko Jadi Man of The Match Laga MU vs Sunderland
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 23:23 -
Link Live Streaming Chelsea vs Liverpool - Nonton Premier League di Vidio
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 22:30 -
Link Live Streaming Inter Milan vs Cremonese - Nonton Serie A di Vidio
Liga Italia 4 Oktober 2025, 22:00
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR