
Bola.net - Persib Bandung berhasil menundukkan Persija Jakarta 2-0 di laga pekan ke-25 Shopee Liga 1 2019 di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar, Bali, Senin (28/10/2019).
Pertandingan kedua tim yang disiarkan secara langsung oleh Indosiar ini berjalan dengan seru dan ketat. Kedua tim saling balas menyerang dari awal sampai akhir.
Gol pertama Persib lahir dari aksi Frets Butuan. Ia berhasil mengelabuhi bek Persija dan melepaskan tembakan yang tidak terjangkau oleh Andritany.
Sementara itu gol kedua dicetak oleh Ezechiel N'Douassel. Tendangan kerasnya memanfaatkan umpan Ardi Idrus tak bisa dibendung pertahanan Persija.
Persib Bandung sebenarnya bisa menambah satu gol lagi setelah mendapatkan hadiah penalti. Sayangnya, eksekusi Ezechiel N'Douassel terlalu kencang hingga bola melayang jauh ke atas gawang Persija.
Highlights Pertandingan:
Persija sekarang masih tetap mengoleksi 24 poin. Macan Kemayoran saat ini berada di peringkat 14 klasemen.
Kemenangan ini membuat Persib Bandung sekarang mengoleksi 31 poin. Mereka berada di posisi 10 klasemen sementara Liga 1 2019.
Susunan Pemain:
Persib Bandung (4-3-3): I Made Wirawan (PG), Supardi Nasir (C), Nick Kuipers, Achmad Jufriyanto, Ardi Idrus, Omid Nazari, Abdul Aziz, Frets Listanto Butuan, Kevin van Kippersluis, Febri Hariyadi, Ezechiel N’Douassel.
Pelatih: Robert Rene Alberts
Persija Jakarta (4-2-3-1): Andritany; Novri, Xandao, Fachruddin, Rezaldi Hehanussa; Sandi Sute, Rohit Chand; Ramdhani Lestaluhu, Heri Susanto, Riko Simanjuntak; Marko Simic.
Pelatih: Edson Tavares
Klik Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Highlights Shopee Liga 1 2019: Arema FC 1-0 Semen padang
Open Play 28 Oktober 2019, 21:22
-
Highlights Shopee Liga 1 2019: Persib Bandung 2-0 Persija Jakarta
Open Play 28 Oktober 2019, 20:01
-
Highlights Shopee Liga 1 2019: Kalteng Putra 2-0 Persela Lamongan
Open Play 27 Oktober 2019, 23:04
-
Highlights Shopee Liga 1 2019: Bali United 3-2 Barito Putera
Open Play 27 Oktober 2019, 22:35
-
Highlights Liga 1: PSIS Semarang 2-2 Borneo FC
Open Play 26 Oktober 2019, 21:27
LATEST UPDATE
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 5 Januari 2026, 11:11
-
Daftar Pebulu Tangkis Indonesia dan Hasil Drawing Malaysia Open 2026
Bulu Tangkis 5 Januari 2026, 11:03
-
Kabar Baik MU! Bruno Fernandes dan Mason Mount Fix Comeback Lawan Burnley
Liga Inggris 5 Januari 2026, 10:41
-
Telan Dua Hasil Imbang Beruntun, Matheus Cunha Minta MU Lekas Move On
Liga Inggris 5 Januari 2026, 10:24
-
Kritik Manajemen MU, Ruben Amorim Terancam Dipecat?
Liga Inggris 5 Januari 2026, 09:59
-
Daftar Pemain Voli Putri Gresik Phonska Plus Pupuk Indonesia di Proliga 2026
Voli 5 Januari 2026, 09:57
-
Panduan Lengkap Skrining BPJS Kesehatan 2026: Begini Caranya!
News 5 Januari 2026, 09:11
-
Daftar Pemain Voli Putra Jakarta Garuda Jaya di Proliga 2026
Voli 5 Januari 2026, 09:08
LATEST EDITORIAL
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40
-
5 Pemain Terbaik Real Madrid di 2025: Mbappe Memimpin
Editorial 31 Desember 2025, 15:58
-
6 Calon Suksesor Pep Guardiola di Manchester City
Editorial 30 Desember 2025, 13:10
-
6 Pemain yang Bisa Tinggalkan Man United pada Jendela Transfer Januari 2026
Editorial 30 Desember 2025, 12:43

























KOMENTAR