
Bola.net - Persija Jakarta berhasil membekap Kalteng Putra dengan skor 3-0 di laga pekan ke-15 Shopee Liga 1 2019 di Stadion Madya, Selasa (20/08/2019).
Persija Jakarta harus menjamu Kalteng Putra di Stadion Madya. Sebab Stadion Patriot Candrabhaga digunakan oleh Bhayangkara FC untuk berduel melawan PSIS Semarang.
Persija membuka keunggulan melalui gol yang dicetak Heri Susanto. Ia menjebol gawang Kalteng Putra setelah mendapat umpan dari Sandi Sute.
Persija mencetak gol keduanya melalui sang bomber asing, Marko Simic. Ia mencatatkan namanya di papan skor melalui set piece.
Gol pamungkas Persija Jakarta di laga ini dihasilkan oleh Sandi Sute. Setelah mendapat umpan terobosan dari tengah, dengan percaya diri ia menaklukkan Dimas Galih.
Highlights Pertandingan:
Kemenangan ini membuat Persija Jakarta sekarang mengoleksi 12 poin. Mereka pun keluar dari zona merah dan sekarang nangkring di posisi ke-14.
Sementara itu Kalteng Putra masih mengoleksi 14 poin. Mereka sekarang berada di peringkat 13 klasemen sementara Shopee Liga 1 2019.
Susunan Pemain:
Persija (4-3-3): Andritany Ardhiyasa (kiper); Dany Saputra, Ryuji Utomo, Tony Sucipto, Novri Setiawan (belakang); Sandi Sute, Rohit Chand, Ramdani Lestaluhu (tengah); Heri Susanto, Riko Simanjuntak, Marko Simic (depan).
Pelatih: Julio Banuelos.
Kalteng Putra (4-3-3): Dimas Galih Pratama (kiper); Dendi Agustian Maulana, Kevin Gomes, Rafael Bonfim, Rizky Dwi Febrianto (belakang); I Gede Sukadana, Hedipo, Diogo Campos (tengah); Ferinando Pahabol, Abdul Rahman Abanda, Patrich Wanggai (depan).
Pelatih: Gomes de Oliveira.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Highlights Shopee Liga 1 2019: Perseru Badak Lampung FC 1-3 Persebaya Surabaya
Open Play 20 Agustus 2019, 21:32
-
Highlights Shopee Liga 1 2019: Persija Jakarta 3-0 Kalteng Putra
Open Play 20 Agustus 2019, 19:25
-
Highlights Shopee Liga 1 2019: Arema FC 2-1 Borneo FC
Open Play 19 Agustus 2019, 21:12
-
Highlights Shopee Liga 1 2019: Tira Persikabo 3-1 PSS Sleman
Open Play 19 Agustus 2019, 17:59
-
Highlights Shopee Liga 1 2019: PSM Makassar 3-1 Persib Bandung
Open Play 18 Agustus 2019, 23:40
LATEST UPDATE
-
Menyala Bersama Kanada, John Herdman Dinilai Cocok Nahkodai Timnas Indonesia
Tim Nasional 6 Januari 2026, 18:07
-
Resmi! Chelsea Perkenalkan Liam Rosenior Sebagai Manajer Baru
Liga Inggris 6 Januari 2026, 17:42
-
Live Streaming Lecce vs Roma - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 6 Januari 2026, 17:00
-
AC Milan Cari Bek Baru, Nathan Ake Jadi Peluang atau Sekadar Mimpi?
Liga Italia 6 Januari 2026, 15:28
-
Prediksi West Ham vs Nottingham Forest 7 Januari 2026
Liga Inggris 6 Januari 2026, 15:19
-
Luapan Emosi Gonzalo Garcia Usai Cetak Hattrick di Laga Madrid vs Betis
Liga Spanyol 6 Januari 2026, 14:57
-
Prediksi Pisa vs Como 6 Januari 2026
Liga Italia 6 Januari 2026, 14:43
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40























KOMENTAR